Fave
31 stories
Please, Ann by trissella
Please, Ann
trissella
  • Reads 158,706
  • Votes 15,637
  • Parts 10
© cover by just-anny TheWattys2016 Edisi Kolektor Rank #10 Cerita Pendek - Rabu, 13 Januari 2016 Diga mengerti apa yang membuat Anny sebal, apa yang membuat Anny senang, apa yang disukai Anny. Diga tahu segala tentang kekasihnya. Lalu, bagaimana dengan Anny? Sejauh apa dia mengenal Diga? Kesukaan Diga? Hobi Diga? Sebatas itu saja kah?
A Babysitter's Diary by prohngs
A Babysitter's Diary
prohngs
  • Reads 245,555
  • Votes 30,562
  • Parts 20
Dua alasan sederhana mengapa menjadi pengasuh anak teman Mama (ternyata) merupakan pekerjaan terkutuk: 1. Anak yang kuasuh (ternyata) adalah bocah paling kurang ajar yang pernah kutemui. 2. Dan kurasa, poin pertama tadi menular dari kakaknya--cowok (yang memang) paling kurang ajar yang pernah kutemui!
Two Faced - TERBIT by pramyths
Two Faced - TERBIT
pramyths
  • Reads 2,086,465
  • Votes 326,400
  • Parts 37
TERSEDIA DI TOKO BUKU - SEBAGIAN BESAR CHAPTER SUDAH DIHAPUS Two faced: (adj) double-dealing, backstabbing, dishonest, hypocritical, etc. Abhi baru saja jadian dengan Randu, seorang senior sales manager perusahaan fintech yang kebetulan menempati gedung yang sama dengan kantornya. Randu adalah sosok yang dewasa, luwes, dan penuh perhatian. Meski belum benar-benar jatuh cinta, Abhi memutuskan untuk menerima pernyataan cinta Randu tiga minggu setelah mereka kenalan. Abhi menganggap Randu adalah pria potensial yang tidak akan ditanyai macam-macam saat dikenalkan kepada keluarganya kelak. Sayangnya, Abhi terlalu cepat mengambil kesimpulan. Baru dua hari jadian, Abhi tak sengaja mendengar percakapan Randu dengan teman-teman sekantornya. Cowok itu bilang bahwa dirinya memacari Abhi hanya dengan alasan "daripada jomblo" sekaligus jadi alat move on dari gebetannya yang sebentar lagi menikah. Abhi marah, sedih, sakit hati, dan merasa dipermalukan di saat yang sama. Tapi apakah Abhi memilih untuk mengonfrontasi Randu dan memutuskan hubungan yang belum genap dua hari itu? Jelas tidak. Abhi mengambil jalan lain. Dia akan pura-pura menjadi pacar sempurna, yang membuat Randu benar-benar cinta mati, lalu meninggalkannya tanpa perasaan. Ya, Abhi ingin membuktikan bahwa Randu bermain-main dengan orang yang salah.
Sincerely, Alyssa by kontradiksi
Sincerely, Alyssa
kontradiksi
  • Reads 1,299,431
  • Votes 168,684
  • Parts 94
Sebuah kumpulan pesan singkat tidak terkirim dari seorang cewek yang menyayangi seorang cowok diam-diam. [ cover by nau2014 ] #1 Cerita Pendek. 03.02.16
Kamuflase by kontradiksi
Kamuflase
kontradiksi
  • Reads 3,624,672
  • Votes 443,903
  • Parts 61
[Cerita ini akan tersedia gratis pada 15 April 2022] Sari, seorang siswi di sekolah khusus agen intelijen mengemban misi mengungkap dalang narkotika di Jakarta. Dibantu temannya Ganesha, mereka harus berpacu melawan organisasi rahasia dan menerima kenyataan bahwa idealisme mereka tidak selalu sesuai dengan realita di lapangan. *** Saritem Widyastuti adalah perempuan Indo-Jerman yang terdaftar sebagai siswa di Sekolah Khusus Nusantara. Sebuah sekolah intelijen yang mengajarkan 74 bahasa daerah, kemampuan beternak, ketahanan fisik dikejar anjing, menjinakkan bom di sebuah pasar, serta pelatihan dengan kearifan lokal lainnya. Sari ditugaskan untuk menjalankan misi besutan Badan Narkotika Nasional: mengungkap identitas gembong narkoba di Jakarta. Bersama Ganesha, yang diberikan tugas oleh Kemendikbud untuk menguak pelaku penyebaran kunci jawaban Ujian Nasional, mereka menyamar di sekolah negeri favorit di Jakarta. Di sana, Sari terpaksa belajar bahwa mimpinya membela negara tidak selalu sejalan dengan tugas yang diembankan padanya. Mampukah Sari menyelesaikan misinya? [SERI INTELIJEN NUSANTARA #1]
Hello, Would You Like to Be My Cyborg? by expellianmus
Hello, Would You Like to Be My Cyborg?
expellianmus
  • Reads 503,197
  • Votes 78,378
  • Parts 29
Laura ditugaskan oleh SCN (Sekolah Cyborg* Nusantara) untuk mencari dan membawa pulang Damar-seorang cyborg cowok yang dua tahun lalu kabur dari SCN. Damar diberitakan pindah ke sekolah manusia normal dengan identitas dan tampang yang bisa dipastikan berubah. Dengan bekal dokumen-dokumen berharga dan superlengkap dari SCN (dokumen itu meliputi sampai struk belanja Damar selama di SCN), Laura harus menemukan Damar dan membawanya kembali ke SCN. Tapi demi melakukan tugas itu, Laura juga harus berbaur dengan manusia-manusia normal di sekolah tempat Damar dikabarkan berada. Laura terpaksa harus menyembunyikan tubuh-tubuh robotnya kalau dia tidak mau dianggap menakutkan. Untungnya, ada hal baik dari segala kesialan yang menimpa Laura. Dia berkenalan dengan teman baru yang menyenangkan serta duduk sebangku dengan cowok yang tampangnya lumayan. Laura berharap, semuanya akan mudah-dia akan menemukan Damar, menyadarkan cowok itu untuk pulang, dan selesai. Tidak akan ada ikatan dengan manusia normal yang telanjur terbentuk terlalu dalam. Tolong katakan semuanya semudah itu. -- *Cyborg: manusia dengan bagian tubuh robot
The Number You Are Trying to Reach is Not Reachable by expellianmus
The Number You Are Trying to Reach is Not Reachable
expellianmus
  • Reads 6,700,524
  • Votes 364,705
  • Parts 35
Katanya, aku genius dan hidupku kelewat serius. Padahal aku tidak merasa seperti itu. Oke, aku memang pernah menggelar pentas tunggal dari drama Shakespeare yang semua dialognya kuubah sendiri jadi bahasa Jawa waktu aku kelas lima SD. Waktu kelas empat SD, aku selesai menghafal seluruh isi KBBI. Aku bisa berbicara dalam bahasa Sansekerta dan memahami isi prasasti semudah orang-orang memahami isi majalah. Koleksi piala dan medali olimpiadeku (baik akademik maupun non-akademik) mungkin lebih banyak dari jumlah perempuan yang dilirik Zeus. Aku masih kelas sepuluh, tapi aku sudah iseng-iseng ikut beberapa TO SBMPTN, dan dapat nilai paling tinggi di antara anak-anak kelas dua belas. Dan banyak hal lainnya. Tapi menurutku, masih banyak hal yang belum kulakukan. Dan aku selalu merasa tidak puas kalau belum mencoba hal baru. Aku selalu penasaran. Namun, tidak pernah terpikirkan olehku, bahwa suatu hari, akan ada seseorang yang berkata bahwa aku harus mencoba jadi cewek normal. Jangan terlalu serius. Katanya, jadi remaja normal itu asyik. Nah, sudah kubilang kan, aku selalu penasaran? --- #10 in Teen Fiction [23/07/16] [cover by me + prohngs lol]
MARIPOSA by Luluk_HF
MARIPOSA
Luluk_HF
  • Reads 134,212,396
  • Votes 4,389,270
  • Parts 56
(NOVEL MARIPOSA SUDAH ADA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA) Maaf ini bukanlah cerita Bad boy yang bertemu good girl. Maaf juga ini bukanlah cerita Bad Boy yang bertemu Bad Girl. Ini cerita paling anti-mainstream tentang Prasasti Hidup bertemu Landak betina. Kalau kalian Jomblo dan baca cerita ini? Saran dari saya cuma satu. Siapin oksigen lebih untuk bernapas dan Selalu waspada dengan Jantung anda. Nikmati sensasi pengalaman paling baper di dalam cerita ini. Lebih dari 21 juta kali udah buat Readers BAPER. Kamu tidak mau mencobanya juga? LET'S READ MARIPOSA ^ ^
NOCEUR: LIGHTS by renitanozaria
NOCEUR: LIGHTS
renitanozaria
  • Reads 5,839,178
  • Votes 641,125
  • Parts 56
[Book One: Completed] (sebagian chapters diprivat untuk followers, follow untuk membaca) Ketika kamu tiba-tiba terlempar ke dalam sebuah dunia di mana kemampuan magis jadi nyata dan keabadian bukan hanya dongeng belaka, apa yang akan kamu lakukan? update mingguan setiap hari sabtu.
 [SUDAH TERBIT] Beta Testing by mooseboo
[SUDAH TERBIT] Beta Testing
mooseboo
  • Reads 484,928
  • Votes 40,720
  • Parts 20
[KOMITMEN] . Pangeran Handaru atau Pange, seorang lelaki yang bekerja sebagai Game Tester sebuah perusahaan Game Developer di Indonesia bernama NC Vision. Sifatnya yang kurang peka dan tidak pernah bisa tegas membuat Mika sahabatnya sejak kuliah seringkali keki, sebab hubungan keduanya yang sangat dekat selalu diam di tempat. Bisa dibilang maju segan, mundur pun tak rela. Apalagi dia tinggal bersama dengan rekan jomblonya yang lain, Damar dan Jerry. Wajar bila dia dijuluki bujang lapuk. Semuanya lantas berubah saat seorang karyawan perpustakaan bernama Magda muncul. Magda membuat Pange mempertanyakan pekerjaannya yang, menurut Magda, hanyalah teknologi tanpa substansi. Tak hanya itu, Mika tiba-tiba menjalin hububgan dengan Rayyan, Game Designer NC Vision membuat Pange mau tidak mau mulai mempertanyakan kehidupannya. Tidak hanya soal cinta, tetapi juga pekerjaan. . . Komitmen... Satu kata yang buat gue bingung tujuh keliling. Apa sih itu komitmen? Kenapa semua aspek harus dikaitin sama kata ini? ---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- Bagian dari #JobSeries Project Genre : Romance, Comedy a.k.a komedi romantis. Based on : My wild ideas. Jadwal Update : Kamis dan Minggu Cover : Me Start : 9 Agustus 2018 Copyright © 2018 Mooseboo // konten mengandung hak cipta. Dilarang keras meng-copy dan menduplikat isi konten //