7 Nights With The Duchess
  • Reads 5,137
  • Votes 787
  • Parts 7
  • Reads 5,137
  • Votes 787
  • Parts 7
Ongoing, First published Oct 01, 2021
Mature
Layla Rusell terbunuh oleh perampok yang masuk ke apartemen lusuhnya. Mengira sudah mati, Layla kemudian mendapati jiwanya mengisi raga Lady Claire Eliza Reygan, dan bisa melihat masa depan melalui mimpi! Berusaha keras menghindari takdir yang mematikan, Claire terpaksa mengajukan lamaran pernikahan pada Alexander Lucas Elias. Seorang Duke sekaligus Jendral Kekaisaran yang menguasai Wilayah Timur yang terkenal dingin dan bengis. 

Hanya ada 3 peraturan yang harus Claire sanggupi:
- Tidak saling jatuh cinta
- Tidak mencampuri urusan masing-masing
- Jatah 7 malam dalam setahun untuk melahirkan pewaris.

Apa yang akan Layla lakukan? Hidup sebagai Claire yang dijual melalui pernikahan politik, atau ... menjadi Duchess bagi Duke berhati dingin dan kejam?

[Start: 01 Oct 2021 | End: 31 Dec  2021]
Project Jurusan Fantasy @the_wwg
All Rights Reserved
Sign up to add 7 Nights With The Duchess to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
What If We? cover
Figuran : Change Destiny of The Antagonist (END)  cover
I Wanna Be Antagonist cover
kyra and sistem cover
HEART OF FIRE  cover
SENANDUNG  cover
Marry With The Southern Duke✔ cover
PEONY - Antagonist's Sex Slave cover
RUBY ANDROMEDA cover
Lost in You  cover

What If We?

51 parts Complete

Ketika Athena meregang nyawa. Tuhan sedang berbaik hati dengan memberi kesempatan kedua untuk memperbaiki masa lalunya. Athena bertekad akan memperbaiki segalanya. Memperbaiki hubungan dengan orangtua, teman dan sang suami, San Legolas. Balas dendam juga menjadi tujuan Athena untuk menghancurkan rencana jahat sang provokator rumah tangganya, Maheswari. ••••••• "Can we kiss forever?" bisik Athena. "In my head we are always kissing, Sayang." "Help, I'm so in love with you." Seharusnya ucapan itu sudah Athena katakan sejak kehidupan pertamanya. ••••••• I choose you, and I'll choose you, over and over and over. Without pause, without a doubt, in a heartbeat. I'll keep choosing you- San Legolas. This love is alive, back from the dead- Athena. ‼️⚠️Kinda Harsh words, toxic shit, suicidal thought, and mature. Maaf apabila ada kesalahan penulisan dan pengejaan yang tidak sesuai panduan PUEBI.