Dia lahir dari darah yang salah bukan karena cinta, tapi karena ambisi. Pernah punya keluarga, pernah dipeluk hangat.. sampai semuanya direbut dalam satu malam. Avenya Tey Caelthorn tinggal di tempat yang tak pernah ia anggap rumah. Disiksa oleh seseorang yang seharusnya melindunginya. Dia bukan pahlawan. Bukan juga penjahat. Dia cuma ingin pulang meski sekarang, dia sendiri takut dengan apa yang sudah ia lakukan. Avenya harus memilih- kembali pada keluarga yang ia rindukan, atau menerima kenyataan... bahwa dirinya mungkin sudah tak bisa diselamatkan lagi. °°°Todos los derechos reservados
1 parte