Lost In Japan : 00

4.5K 487 39
                                    

Jeno kini meneguk ludahnya kasar saat lelaki di hadapannya itu menatap tajam dirinya dengan sebuah luka lebam akibat tonjokan lengan berotot Jeno yang sampai-sampai berhasil membuat hidung setajam paruh elang itu kini mengeluarkan banyak darah.

Mungkin kejadian ini tidak akan terjadi jika saja sahabatnya itu tidak terlalu mabuk sampai membuat keributan besar dengan memuntahi seorang pria yang tengah duduk santai di samping table yang kami pesan.

Jeno sudah mencoba untuk meminta maaf, namun cebol di sebelahnya malah memaki pria tadi sampai-sampai mengatainya dengan sumpah serapah agar kepalanya tak tumbuh rambut lagi sesentipun sampai satu masehi.

Tentu saja siapa yang tak marah dikatai begitu oleh orang yang tak di kenal, bahkan mungkin rasa kesalnya kepalang di luar akal sehat manusia manapun di dunia. Sudah di muntahi bukannya minta maaf, malah di maki dan di sumpahi?

Pria dengan jaket kulit hitam itu kini naik pitam, tanganya berusaha untuk terus menerus menarik Haechan yang kini tengah berada di balik punggungnya, sampai-sampai Jeno terhuyung kesana kemari.

"Yurushite, yamete kudasai!" bentak Jeno kesal.

Ya, sepertinya Jeno membuat sebuah kesalahan. Pria itu kini malah ikut mengincar Jeno dengan menggengam tanganya kasar, sedangkan tanpa sepengetahuan Jeno sedari tadi Haechan sudah kabur duluan keluar Bar meninggalkannya sendirian di hadapan pria tadi, dan juga beberapa Pria lain berbadan besar lain di belakangnya.

"kono kodomo o kuruma ni nosete!"
(Masukkan anak ini ke dalam mobil!)

"kono kodomo o kuruma ni nosete!"(Masukkan anak ini ke dalam mobil!)

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Nakamoto Taeyong

Lost In Japan : 00

Gimanaa, lanjut atau selsai di sini ceritanya? Jangan lupa vote sama komennya ya.

Kalau komen sama votenya nembus, insyaallah malam besok langsung update part pertamanya!! Okay?

LOST IN JAPAN [TAENO]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang