Bab Tiga Puluh Enam

316 11 0
                                    

Happy reading
.
.
.
.
.
Assalamualaikum warahmatullahi wabarahkatu semuanya. Jangan bosan ya sama cerita nya. Happy reading guys!!!!!!

Di pagi yang cerah ini, Sayyidah
sudah mendapatkan kabar dari Zahra bahwa Kirana masuk rumah sakit dan ingin bertemu dengan dirinya.

Dengan terpaksa Sayyidah harus membawa anak ke pesantren dan membiarkan anak nya untuk disana dulu selama dirinya berada di rumah sakit.

Disana Alvaro tidak sendiri, Alvaro disana ditemani oleh Zriel dan Haura. Aazeen Haura Medina adalah anak Kirana dan Gus Kilam. Mereka juga ditemeni oleh beberapa santriwati yang sudah umi tugas kan untuk menjaga mereka sementara waktu .

Setelah mengantar Alvaro ke pesantren, Sayyidah langsung menuju ke rumah sakit untuk menemui Kirana dan yang lain.

Setelah sampai di rumah sakit, Sayyidah langsung menuju kamar rawat Kirana. Disana sudah ada keluarga dari Kirana dan keluarga Gus Kilam. Saat sudah di depan pintu, Sayyidah mengetuk pintu dan memberikan salam sebelum masuk.

"Assalamualaikum warahmatullahi wabarahkatu" ucap Sayyidah sembari berjalan masuk dan menyalimi tangan umi dan Abi dan juga orang tua dari Kirana.

"Wa'alaikumsalam warahmatullahi wabarahkatu" jawab semuanya.

Kirana yang melihat Sayyidah sudah datang pun meminta Sayyidah untuk mendekat ke arah nya. Sayyidah yang sudah diminta untuk mendekat pun mulai mendekati Kirana.

Saat Sayyidah sudah berada di samping Kirana, secara tiba tiba Kirana menggenggam tangan Sayyidah dan mengatakan sesuatu yang dapat membuat semua yang berada di ruang rawat itu terkejut termasuk dengan Sayyidah.






Jangan lupa vote ya!!

Maaf yah, baru bisa update sekarang 🙏

Assalamualaikum warahmatullahi wabarahkatu semua!!!

Gus Kilam Ana Uhibbuka Fillah [END]Where stories live. Discover now