History

27 3 4
                                    

Dikisahkan sebuah cerita turun temurun tentang 6 pendekar yang menyebut dirinya sebagai Golden Gang. Golden Gang terbentuk karena adanya hubungan 6 kerajaan di bagian timur. Pada zaman dahulu berdirilah kerajaan Aems Iregern di barat. Kerajaan itu di pimpin oleh seorang ratu bernama Queen Ziakel. Ratunya yang serakah berusaha apapun untuk menguasai dunia. Hampir ½ bumi telah takluk oleh kerajaan itu. Namun mereka belum bisa menembus ketahanan wilayah GANGS atau wilayah kerajaan kerajaan di bagian timur. Maka dari itu Queen Ziakel berusaha apapun caranya untuk menguasai bagian timur. Kerajaan barat berencana menyerang kerajaan timur pada akhir tahun 256M, karena masih perang di bagian utara.

Mendengar berita tersebut kerajaan timur langsung melakukan pertemuan di kapal Sir Palangks pada awal tahun 254M. Pertemuan tersebut di hadiri oleh 6 kerajaan yaitu kerajaan hopek coral, kerajaan Aries Andalas, kerajaan Blatasui, kerajaan tiga pilar, kerajaan sra andaten, dan kerajaan Prandika. Pertemuan tersebut menghasilkan perjanjian Palangks yang berisi 9 aturan main.

Kemudian setiap kerajaanpun melaksanakan aturan tersebut dan mulai melakukan seleksi

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Kemudian setiap kerajaanpun melaksanakan aturan tersebut dan mulai melakukan seleksi. Mulai dari

1. Kerajaan Prandika

Kerajaan yang berada di bagian tengah GANGS yang di jadikan pusat perdagangan. Merupakan kawasan kerajaaan yang kaya di wilayah GANGS. Penghasilan yang sangat besar namun kebiasaan yang bermewah mewahan rakyatnya sungguh berbanding terbalik dengan kerajaan Hopek Coral. Dulu pernah di kisahkan saat kerajaan Hopek Coral kehilangan masa jayanya karena terkena bencana tsunami. Kerajaan Prandika malah mengadakan pesta besar besaran. Rakyatnya sangat tidak peduli dengan sesuatu di sekitarnya. Bahkan saat pesta, agar mereka dapat memakan semua makanan yang ada, mereka akan melakukan HOOKS atau gaya atau tren rakyat di sana dengan memuntahkan makanan yang telah di telan dengan memakan pil hoks sehingga mereka bisa makan lagi tanpa merasa kekenyangan. Kerajaan tersebut di pimpin oleh Raja Prandika 9 dan Ratu Mahzer. Gaya hidup mereka pun juga tak kalah dengan rakyatnya. Mereka telah memakan pungutan rakyat untuk pemenuhan gaya hidupnya. Namun berbeda dengan anaknya yaitu Bunga Randika, ia merupakan putri yang baik hati. Ia sangat membenci pesta. Ia hanya pernah pergi ke pesta satu kali saat ia berumur 15 tahun. Otaknya sangat cemerlang, wajahnya pun sangat rupawan. Bahkan sudah banyak pangeran dari kerajaan lain yang ingin meminangnya, tapi di tolak mntah mentah.

Setiap seleksi ditonton oleh duta tiap kerajaan sebagai juri. Seleksi yang di adakan di Kerajaan Prandika cukup sepi, karena rakyatnya yang tak mau ambil pusing dalam perang. Maka dari itu kerajaan memutuskan untuk memberi tanda wajib bagi anak laki/ perempuan umur 18-29 tahun untuk ikut. Namun hanya mendapatkan 341 peserta saja. Saat di seleksi satu per satu ternyata tidak ada anak yang niat untuk menjadi Gang.

Namun tiba tiba Bunga Randika muncul dan mencalonkan diri. Ternyata ia memiliki kehlian menyuusun strategi perang dan keahlian pedang yang sangat baik. Maka Bunga Randika pun Di jadikan perwakilan dari kerajaan Prandika. Dan akan langsung di berangkatkan ke kastil Xio Whang.

Sebelum pergi Ratu Mahzer dan raja prandika 9 menemui Bunga Randika

Ratu Mahzer ; " stupied!! Kamu sanagt bodoh. Mengapa kamu mengikuti seleksi tak berguna itu?"

Raja Prandika:"ya kamu sangat bodoh! Perang itu akan menjadikan nyawamu taruhannya"

Ratu Mahzer:"lebih baik kamu menerima pinangan pangeran Mahlisam daripada harus ikut berperang."

Bunga Randika : " maaf raja dan ratu, lebih baik aku kehilangan nyawaku dari pada harus hidup menderita bersenang senang diatas derita orang lain."

Kemudian Bunga Randika langsung pergi menaiki kereta kuda untuk menuju ke kastil.

2. Kerajaan Hopek Coral

Di sisi lain, begitu ramai seleksi di kerajaan yang berada di selatan GANGS. Kerajaan yang dulunya kerajaan paling kaya kini menjadi kerajaan paling miskin di GANGS. Kehausan akan kemakmuran membuat kerajaan ini terlihat gila. Kerajaan ini di pimpin oleh Ratu Shalimar yang kejam. Di sini di terapkan aturan yang sangat menyiksa rakyatnya. Seperti pajak yang tinggi, padahal rakyatnya hidup pada garis kemiskinan. Hukuman mati pagi para pencuri. Dan masih banyak lagi. Kaeadaan ini terjadi setelah kematian Raja Cralton yang kemudian di gantikan oleh Ratu Shalimar. 

kemudian di antara 1800 orang yang terpilih adalah Shoalm. anak dari prajurit terkenal di Hopek coral yaitu Randatyu. shoalm telah mengalahkan pejuang terakhir yaitu Tanzuka. Karna dengan pikiran liciknya ia menggunakan kekuasaan ayahnya agar langsung bisa di atas.

3. kerajaan Aries Andalas

kerajaan ini di pimpin oleh seorang ratu bernama Ratu Wanda. di kerajaan ini tidak ada laki laki. wilayah kerajaan ini paling kecil dan terpelosok di barat GANGS.

namun jangan salah. karena ketahanan militer wilayah ini paling kuat di GANGS. Ratu Wanda tidak menyeleksi anak rakyatnya untuk di jadikan perwakilan. ia hanya perlu melakukan layaknya wawancara. dan yang terpilih adalah anak rakyat yang memiliki nilai kemiliteran yang paling rendah bernama Syaja'ah Santi.

Para duta kaget ketika Ratu Wanda memilih Syaja'ah Santi., karena menurut catatan dirinya ia dalah anak rakyat yang paling susah di atur dan memiliki nnilai yang buruk.

4. kerajaan Tiga Pilar

kerajaan di bawah pimpinan Raja Simon dan Ratu Arca, kerajaan yang makmur tapi memiliki masalah politik yang banyak, mulai dari korupsi, konspirasi, penghianatan dan lainnya. 

saat ada seleksi ini hanya Nur Syamadah saja yang bisa menyelesaikannya. karena ujiannya hanyalah tentang sikap atau etitud. serta pertunjukan kelebihan yang dimiliki anak rakyat. padahal Nur Syamadah terkenal pandai berbohong dan bermuka dua sehingga ia pun juga bisa membohongi kerajaan yang rapuh seperti ini bukan.ia juga tidak pandai mengkontrol emosi.  Nur syamadah adalah anak sebatang kara yang hidup di tengah pasar, dan sudah lama menjadi pengawal bayaran. masa kecilnya juga sangat kelam, siapapun yang mendengar kisahnya sewaktu kecil pasti kan menangis atau malah tertawa berbahak. karna kalian tidak tahu apa yang di ceritakan Nur Syamadah itu benar atau tidak.

5. Blatasui

kerajaan yang tidak memiliki pemimpin, mereka hanya mengeluarkan perwakilan saja untuk pertemuan penting. rakyat di sini bersatu hanya untuk mengklaim bahwa mereka memiliki wilayah. 

seleksi di sini pun tidak di lakukan, mereka hanya memilih perwakilan dari anak rakyat yang sekiranya mampu. dan saat itu yang sanggup hanyalah Mulan Hong. wanita pandai pedang, tak hanya pedang nya saja yang tajam, ia memiliki etitud buruk, karena mulutnya lebih tajam dari pedangnya. namun ia pandai menggunakan pedang. sering berpikir praktis dan tidak panjang. ia pandai berbohong tapi tak pandai membuat alasan. 

6. Kerajaan Sra Andaten

kerajaan yang tersembunyi yang berada di pinggir kerjaan Hopek Coral. dipimpin oleh Veronika Matsuda, gadis berumur 19 tahun yang memiliki ide untuk memberikan tembok raksasa di sekitar kerajaannya. kerajaan ini sangat makmur, tapi tidak peduli dengan sekitar sama halnya dengan kerajaan Prandika namun pemimpin di sini sangat menyayangi rakyatnya saja. jadi saat ada pengumuman pencarian Gang, Veronika mencalonkan dirinya sendiri untuk melindungi rakyatnya.

jadi bisa di bilang kerajaan ini sangat menyayangi rakyatnya sendiri tapi tidak peduli dengan rakyat di luar wi layah Sra Andaten. bahkan dulu ada kasus saat itu ada banyak Rakyat Hopek Coral yang ingin pindah ke Sra Andaten karena tsunami tapi saat rakyat Hopek Coral berusaha masuk mereka malah di panah dari atas oleh prajurit Sra Andaten.


berkumpulah keenam Gang di kastil Xio Wang lalu di beri pelatihan oleh KING AZMUR. KING AZMUR adalah Gang terkuat di seantero GANGS.

You've reached the end of published parts.

⏰ Last updated: Dec 25, 2018 ⏰

Add this story to your Library to get notified about new parts!

Golden GangWhere stories live. Discover now