Select All
  • Stay Away From The Authors! [TERBIT]
    6.5K 796 48

    Comedy - Fantasy Sebagai seorang penulis, biasanya mereka akan mencintai semua tokoh yang dibuatnya, bahkan tokoh penjahat sekalipun. Alasannya cukup simpel, karena para karakter adalah anak-anak yang mereka ciptakan. Walau begitu dua author laknat ini berbeda dengan para penulis lain. Menistakan, menghujat, membunuh...

    Completed  
  • Cerita dalam Secangkir Teh
    1.4K 145 8

    Kumpulan cerita pendek untuk menyeimbangkan rotasi bumi.

  • Ellie's Redamancy
    14K 2.3K 19

    -Redamancy- A love returned in full; Ini tentang isi hati seorang gadis Belanda yang ditinggal oleh laki-laki yang selalu mengisi penuh hatinya. Ia membenci pribumi, namun ia tergila-gila pada laki-laki yang memiliki setengah darah pribumi dalam dirinya; Hoesni. Elizabeth harus menelan pahit kenyataan cintanya tak pe...

  • ad initium
    72.8K 10.2K 31

    Nina tertimpa kesialan bertubi-tubi: dari bangun telat sehingga terlambat masuk kelas saat ujian; harus menaiki tangga menuju lantai empat alih-alih menggunakan lift; kehabisan nasi rempah kesukaannya di kantin fakultas sebelah; dan nasib paling sial: terlempar ke daerah antah berantah di tahun 1913. Di tengah kelingl...

  • 𝐒𝐮𝐫𝐚𝐭 𝐔𝐧𝐭𝐮𝐤 𝐊𝐚𝐡𝐢𝐲𝐚𝐧𝐠
    20.6K 3.3K 26

    [Terinspirasi dari kisah nyata. Beberapa kejadian bedasarkan pengalaman yang sebenarnya] ~°~° Suatu siang, selepas pulang sekolah rakyat, Kahiyang yang polos dan periang dikejutkan dengan temuan secarik surat tanpa pengirim dalam andong yang orangtuanya sering sewa. Surat itu jelas tertuju padanya dengan sebuah tulisa...

  • [𝐒𝐄𝐑𝐄𝐍𝐀𝐃𝐄]; Bahrulhayat Ratu dari Timur
    7K 345 2

    [𝐎𝐧 𝐆𝐨𝐢𝐧𝐠] ❬ 𝗛𝗶𝗻𝗱𝗶𝗮-𝗕𝗲𝗹𝗮𝗻𝗱𝗮, 𝟭𝟵𝟰𝟯 ❭ ❝Catatan ini sebenar-benarnya saya buat guna mengenangkan seseorang. Seseorang dengan keindahan durjanya laksana permata yakut seolah-olah dia itu lambang dari keanggunan jalal yang sakhi.❞ Hanenda Hastungkara Tjokroatmodjo also known as Adji ••• [ this stor...

  • STETOSKOP TUA
    22.3K 4.9K 57

    Historical Fiction #2 By: Alwaysje - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - [Tamat] Lewat sebuah surat dan stetoskop tua. Digariskan dan dihubungkan kisah dari mereka yang berdiri di atas merahnya tanah akibat penjajahan Eropa. Dinaungi kerajaan asing yang tak mampu menghalau banjir darah bangsanya. Lemah tak berdaya...

    Completed