Buku-Buku Usang

12 3 0
                                    

Buku-buku berbaris di lemari kaca
tak lagi untuk dibaca
hanya pajangan semata

Buku-buku berdebu melewati waktu
ada yang hingga akhir tak bertemu
ada yang sejak awal tak bertamu

Buku-buku diam tak bersuara
perasaan yang tak dapat mengutara
mengambang di udara

-Junidanjuli 🌻

InfinityWhere stories live. Discover now