9. Be My Lover, Mash

2.7K 160 17
                                    

Note : Sebenarnya mau buat angst lagi, cuma kasihan mood unknwonz
waktu gw kirim sedikit ss spoiler ceritanya👁️👄👁️🙏

Btw maafin gw yah;⁠-⁠)

~~~

Rayne Ames, pada saat ini ia mengendarai mobil berwarna hitamnya menuju ke salah satu resto yang berada di ujung kota . Sesuai dengan janjinya dengan Mash, hari ini mereka akan makan siang bersama di restoran modern. Sesampainya di tempat yang di tujunya, Rayne langsung memarkirkan kendaraanya dan langsung mencari keberadaan pemuda berambut hitam itu didalam restoran.

Setelah mengetahui keberadaan pemuda tersebut, Rayne langsung menuju ke meja di samping jendela yang menghadap langsung ke arah jalanan.

Apa sudah lama menungguku, Mash?" Tanya Rayne sambil duduk dikursi di seberang Mash.

"Hm hm ...tidak juga Kak Rayne" ujar Mash sambil membuka daftar menu yang di ikuti juga oleh Rayne.

"Apa anda mau aku merekomendasikan menu kepadamu, Mash?" Tanya Rayne sambil terus memerhatikan daftar menu.

"Baiklah..."

"Nah bagaimana kalau ini..."

"Tidak buruk juga, aku rasa"

~~~

Setelah mereka selesai makan siang bersama, Rayne dan Mash memutuskan untuk berjalan-jalan sebentar di sebuah Taman yang berada di samping restoran.

Sudah cukup lama Mash memerhatikan pria di sampingnya, mungkin sejak saat mereka berkenalan di tempat mereka berkuliah. Sejak saat itu iya merasa ada yang lain dari pria bersurai hitam-kuning itu. Keberadaan Rayne selalu membuatnya merasa nyaman saat dia berada di sampingnya. Mungkin pada awalnya dia tidak terlalu memperdulikannya. Well Mash tidak tau bahwa kakak kelasnya ini mempunyai perasaan kepadanya.

"Mash, berkencanlah dengan ku " kata Rayne memecah keheningan.

"Hah?" Mash cukup terkejut dengan pernyataan tiba-tiba, di lihatnya Rayne dengan wajah terkejut sedangkan si pembuat pernyataan masih mempertahankan wajah tenangnya. Berusaha tetap cool didepan "ehm" calon masa depannya.

"Maksud ku... Aku ingin kau menjadi kekasih ku Mash " kata Ryane sambil menghentikan langkahnya, dia sedikit menunduk dan menatap Mash yang kini ada di depan menghadapnya dengan perasaan kebingungan.

Dengan wajah yang memerah Mash, ia mengalihkan pandangannya. "kenapa jantung ini tidak berhenti berdetak" umpat Mash dalam hati. Btw jika penasaran siapa yang ngajarin Mash kek gitu, jawabannya Dot.

Di sisi lain Rayne sedang mencoba menahan perasaan gugup nya. Gimana gk gugup, loh orang yang ia tembak adek kelasnya yang katanya gk peka itu.

"iya...aku mau Kak Ray... " jawab Mash sambil menundukkan kepalanya dan  dengan suara rendah, namun masih dapat di dengar oleh Rayne.

Rayne tidak bisa menyembunyikan wajah memerahnya saat mendengar jawaban dari pria yang ia sukai tersebut.

"Terimakasih banyak, Mash" kata Rayne sambil tersenyum lembut mengulurkan tangannya pada Mash

"Sama-sama... aku rasa" kata Mash sambil menerima uluran tangan Rayne dan mereka berjalan sambil bergandengan tangan di sepanjang taman itu, ingin menikmati waktu mereka berdua disitu.

The End

Free Tag : unknwonz ichihara56

MAGIC | RAYNE X MASH ONESHOOT/DRABBLE✔️Where stories live. Discover now