( Part 1 )Say My Name ( Yuju-Hoshi )

4.5K 136 8
                                        

Karya : Amel26R

Sinopsis

Choi Yuna atau Yuju adalah seorang anak yang di buang di panti asuhan, tak berselang lama ia di adopsi oleh keluarga Park


Kwon Soonyoung atau Hoshi adalah anak dari konglomerat di Korea Selatan

Tetapi sifatnya begitu keras kepala dan semaunya

Part 1 :

Hiks... Hiks

Seorang anak kecil menangis di taman karena kakinya terluka saat bermain

Ia hanya menangis dengan tersedu

"Kenapa aku di buang? Kenapa..?

Apa aku anak haram?" 

"Kenapa hanya aku saja yang di buang? Kenapa? Kenapa Tuhan sangat kejam padaku?" 

Gadis kecil itu bermonolog sendiri

Sebenarnya gadis kecil itu menangis bukan karena luka pada lututnya, tapi ia sedih karena tidak ada yang menginginkannya di dunia ini

Teriakan Yuju tak terlalu nyaring, tapi tangisnya lama kelamaan semakin kencang

Ia hanya terus menangis sambil memeluk lututnya dan tentu saja meratapi takdirnya yang dianggapnya begitu kejamnya Tuhan padanya

Tiba- tiba, ada Ajusshi dan Ajumma yang menghampiri Yuju, baginya kedua orang itu seperti malaikat.

"Kenapa kau menangis di sini sendirian? Dimana orang tuamu?"tanya Ajumma yang terlihat sangat ramah

Yuju hanya diam tanpa menjawab pertanyaan Ajumma, dengan air mata yang masih membasahi pipinya 

ia tentu punya alasan kenapa ia tak berbicara pada Ajumma itu

"Siapa namamu?"tanya Ajusshi yang bersama Ajumma tadi mencoba menggajakku bicara

Yuju hanya menunjuk name tag yang ia gunakan, karena ia masih memakai seragam sekolah saat bermain di taman itu

"Choi Yuna."Ucap Ajusshi dan Ajumma serempak

"Dimana rumahmu?"

Lagi- lagi Yuju diam, tetapi tangan mungil Yuju hanya menunjuk sebuah tempat sederhana di dekat taman dengan banyak anak kecil di sekitar sana

"Ayo biar Ajusshi dan Ajumma yang antar"Kata Ajumma sambil tersenyum

0o0

Ajusshi dan Ajumma yang menayai Yuju tadi pun mengerti bahwa Yuju tinggal di panti asuhan

Setelah masuk melewati pintu mereka disambut dengan teriakan panik pengurus panti

"Yuju kau kemana saja?"tanya pengurus panti masih dengan panik

Yuju hanya menggeleng,

Ia pun langsung menyuruh Yuju untuk ke dalam

Tak lupa ia berterima kasih dengan Ajusshi dan Ajumma karena mengantarkan Yuju pulang

My Short Story | Part 1Where stories live. Discover now