Awal Semua Ini

81 8 0
                                    

Sore ini .. Saat ini..

Dibawah rintik hujan ini aku kembali mengingat kenangan yang ingin kulupakan..

Kenangan akan ekspresi kesedihan di wajahmu ketika aku harus pergi..
Air matamu yg jatuh.. membuat hati ini terasa sakit..
Namun sakit ini menjadi pengingat ..
Pengingat bahwa kamu.. memang menganggap aku berarti bagimu...

Aku pergi dan tak tau kapan harus kembali..
Aku tak ingin membuat mu menunggu seuatu yang tak pasti..
Tapi air mata mu menjadi peringatan bagiku yang telah meragukan mu..
Bahwa kamu pasti akan menunggu.

Tunggulah dan percayaa padaku.. bahwa aku akan kembali untukmu..

KenanganWhere stories live. Discover now