4

4.6K 156 2
                                    

Pagi pun tiba

Rumah Nugraha

Bi Sum sama Raina pun sibuk menyiapkan serapan dan baju ganti buat Alvaro anak majikannya .

Bi apa semuanya sudah
gak ada yang kelewat ;
Gak ada kayanya nak ,
kamu duluan ke depan bibi kunci pintu nya dulu ;
Iya Bi ;

Lalu mereka pun pergi menuju RS Nugraha dengan sopir .

RS Nugraha

Setengah jam kemudian mereka tiba di RS

Bi ayo kita tanyain ruangan Aden Varo sama suster ;
Iya nak ;

Kebetulan mereka berpapasan sama suster .

Sus saya mau tanya ? ; kata Raina
Iya mau tanya apa Mbak ? ; kata Suster
Kalau Dokter Alvaro di rawatnya di ruangan mana ya sus ? , Saya di suruh bawain serapan sama Pak Zoni ;
Oh mau ke ruangan inap Dokter Alvaro
ayo saya antar ke sana ; kata Suster itu dengan ramah

Ayo Bi kita keruangan Alvaro sama suster ini ;
Bi Sum dan Raina pun mengikuti suster itu.

  .Sesampai di depan ruangan inap Alvaro suster pun mempersilahkan mereka masuk 

Mbak Ibu silahkan masuk ini ruangan nya ; ..
Iya makasih sus sudah mau mengantarkan kita ; kata Raina
Iya sama sama mba ;
.Suster pun pergi

Ayo Bi kita masuk ;

.Mereka berdua pun masuk keruangan inap Alvaro  .

Asalamualaikum ;Raina pun mengucapkan salam
Waalaikumsalam ;sebagian yang di dalam pun menjawab

.Pak Zoni pun mempersilahkan mereka masuk .

Masuk Raina masuk Bi ;

Bi sum langsung menghampiri Alvaro yang terbaring belum siuman ,sedangkan Raina menghampiri majikan nya dan ke 4 orang yang di kenal nya yang lagi duduk di kursi .

Pak Bu ini serapan nya ;
Iya Na terimakasih ;
Mih anak anak kita serapan dulu ;Pak Zoni pun mengajak anak anak dan istrinya untuk serapan .

Pih ,Mamih serapan nya nanti aja mamih belum lapar ;Bu Ravika menolak untuk serapan
Mih ,mamih harus serapan biar mamih ngga sakit ,kalau mamih sakit siapa yang ngurus Al ;Pak Zoni membantah istrinya yang gak mau serapan
Benar kata om tante harus serapan ;Alvero pun ikut angkat bicara

.Mau gak mau Bu Ravika pun ikut serapa bareng suami dan keponakan nya .

Beberapa menit kemudian mereka selesai serapan nya
dan Pak Zoni pun angkat suara .

Anak anak kalian pulang saja istirahat dan ada yang kerja juga kan pagi ini ;

Alvero pun menjawab .

Om sama tante aja yang pulang istirahat Al biar Vero aja yang jaga Vero bagian jaga malam ko om ;
Kamu kan butuh istirahat sebelum kerja Ver ;Pak Zoni bicara lagi
Masih ada beberapa jam ko om nanti juga Vero bisa istirahat sebentar ;
Om jadi gak enak sama kamu dan keponakan om yang lain nya ;
Gimana kalau gini aja ;Alvarez menimpali untuk mengajukan saran

Sekarang Om sama tante pulang dulu yang jaga Al sekarang biar Alva Rey sama Vero , dan nanti sekitar jam 1 siang tante sama om ke sini lagi ,jadi kita bertiga bisa istirahat sebelum kerja sekitar 2 jam , dan loe juga pulang Ray masih ada sekitar sejam lebih buat mandi dan ganti baju sebelum kerja ;kata Alvariz panjang lebar

Ok gue pulang sekarang ,
Oh iya Om nanti malam biar aku yang jaga Al , jadi tante sama om jaga Al dari jam satu sampai isya aja ;kata Raynal

Raina pun angkat bicara .

Nanti malam biar saya yang nemenin Kha Raynal jaga aden Varo Bu Pak ;
Tapi kamu gak akan nyaman tidur di RS Na ;kata Pak Zoni
Gak papa Pak di sini juga ada kursi panjang buat tidur tiduran ;
Ya sudah kalau gitu ,, Yu Mih Na Bi kita pulang ;Pak Zoni mengajak Istri dan ke 2 ART nya pulang

Saya pulang nya nanti aja Pak kalau Bapa sama Ibu sudah ke sini lagi dan nanti malam saya ke sini lagi kalau Ibu sama Bapa pulang ;kata Raina
Ya sudah kalau gitu 
Yuk Mih Bi kita pulang ; Kata Pak Zoni lagi

Anak anak tante nitip Al sama Rain ya kalau ada apa apa langsung kabarin tante atau om ; kata Bu Ravika
Siap tante ;ke 3 keponakan nya menjawab sedangkan Ray sudah pulang duluan karena sebentar lagi waktunya kerja .

Pak Zoni Bu Ravika dan Bi Sum pun pulang.

Istri PertamaWhere stories live. Discover now