CHAPTER 1

5 2 2
                                    

"Kak!!! Tungguin aku dong!" Ucap perempuan yang sedikit berlari untuk mengejar kakaknya atau kembarannya itu

"Makanya kamu tuh kalo jalan yang cepet dong, lelet sih " omel si kakak

"Yeuuu kakaknya aja jalannya kecepetan, santai aja kali kak" jawab si perempuan itu

"Santai santai enak aja kamu kalo ngomong tuh, kita ini udah telat Rantiiiii" ucap sang kakak gemas karena kesal kepada perempuan yang tadi di panggil Ranti itu

Ranti yang mendengarnya hanya mendelikan bahu dan meninggalkan kembarannya yang sedang mengomel

"Ya udah sih kak santai aja, kan kita juga anak baru jadi bebas mau datang jam berapa juga" ucap Ranti tidak peduli, ia pun langsung memakai earphone dan berjalan dengan santai sambil menggoyangkan kepalanya pelan mengikuti nada lagu yang ia putar

"Hih punya kembaran kok gini banget ya tuhaan" ucap sang kakak yang bernama Rita lelah karena sikap adik kembaranya ini karena terlalu santai untuk menanggapi sesuatu.

Mereka pun sampai di sekolah tetapi pintu gerbang sekolah sudah di tutup karena waktu sudah menunjukan bahwa pelajaran telah di mulai.

"Tuhkan Ranti! , aku bilang juga apa kita kesiangan dan itu gara gara kamu" ucap Rita kesal

Ranti tidak menjawab apapun dia pun melihat lihat apakah ada pak satpam yang menjaga gerbang

"Ya udah sih kak santai dulu jangan marah marah ga jelas kaya gitu" jawab Ranti

"Nah itu ada pak satpam" lanjut Ranti sambil melihat pak satpan yang sedang jalan menghampiri mereka

"Eh kalian kenapa kesiangan" tanya pak satpam

"Iya pak maaf , soalnya kita anak baru pak jadi datangnya rada siang hehehe" jawab Ranti

Rita yang melihat pun hanya memutar bola matanya malas
'Hih alesan aja, dasar'

"Oooh kalian anak baru "

"Iya pak hehe"

Pak satpam yang melihat perempuan di depannya ini tersenyum jadi ikut tersenyum juga

'Ini kenapa pada senyum senyuman gini'
Pikir Rita

"Hehehe"

"Emm pak jadi kita boleh masuk?" Tanya Rita mengakhiri kelakuan kembaran nya yang masih tersenyum kepada pak satpam

Pak satpam pun langsung berhenti tersenyum dan membukakan gerbang untuk mereka berdua

Rita dan Ranti pun masuk dan mengucapkan terimakasih pada pak satpam itu

"Eeh kalian namanya siapa?!" Ucap pak satpam sedikit teriak karena Rita dan Ranti yang sudah berjalan jauh

Rita dan Ranti pun berbalik dan menjawab pertanyaan pak satpam

"Nama saya Ranti pak! Ini kembaran saya namanya Rita!" Jawab ranti sedikit berteriak juga

"Oooh okeeh, yasudah sanah kalian pergi ke kantor!" Ucap pak satpam

"Wookeeh pak!!" Jawab Ranti

Mereka berdua pun jalan menyusuri koridor untuk ke ruang guru

"Kok aku deg degan ya ran" ucap Rita

"Sama kak aku juga"

Merkapun terus berjalan tetapi tak kunjung menemukan ruangan yang mereka cari

"Hih di mana sih ruangannya, ini sekolah apa labirin sih" ucap Ranti kesal

"Sabar dong nanti juga ketem--"

"Eh kalian anak baru ya?
" ucap perempuan yang memotong ucapan Rita tadi dan dia pun sekarang sudah ada di hadapan mereka

Rita dan Ranti pun saling menatap satu sama lain dan menganggukan kepala bersamaan

"Waaaahhh Kenalin nama gue Tiara Hany Bramasta panggil aja Ara"ucap perempuan yang bernama Ara dengan semangat

"Wahh kenalin juga ya nama aku Ranti Putri Digantara" ucap Ranti tidak kalah semangat

Ara yang melihat Ranti semangat pun hanya menjawabnya dengan tawa

"Kenalin juga ya Rita Putri Digantara" ucap Rita sedikit canggung

"Lah kok sama namanya? Kalian kembar?"

"Iya hehehehe kita kembar" jawab Ranti di sertai kekehan nya

"Wahhh mana kakanya niih?!"

"Kakak nya aku"

"Lah iya?" Ucap Ara sedikit heran karena Rita ini terlihat seperti adik karena tinggi tubuhnya yang sedikit jauh dari Ranti

"Hehehe iya, kak Rita kakanya kalo aku adiknya, pasti heran sih soalnya kak Rita ini mungil " ucap Ranti sedikit menahan tawa nya

Rita yang mendengar perkataan Ranti hanya berdecak tak terima

"Hahahahhahaa iya deh, berarti Rita kakanya Ranti adiknya gitu" ucap Ara

"Hooh" jawab Ranti
dan Rita yang hanya menjawab dengan anggukan kepala

"Jadi kalian mau kemana sekarang? Mau langsung kek kelas?" Tanya Ara

"Engga, kita mau ke ruang guru dulu buat nanya kelas" jawab Rita

"Oooh, tau ruang gurunya di mana?" Tanya Ara dan mendapat gelengan dari si kembar yang ada d depannya ini

"Mau aku anter ga ke ruang guru nya?" Tawar Ara

"Kalau kamunya ga keberatan, ya silahkan" jawab Rita

"Hooh" ucap Ranti menyutujui ucapan kembarannya itu

"Engga kok, yaudah ayo " ajak Ara dan langsung nerjalan keruang guru

Rita dan Ranti pun mengikuti Ara dari belakang

"Kalian jangan jalan di belakang dong"

"Eh"

Ara pun menyamakan langkah nya dengan Rita dan Ranti
Dan meraka pun berjalan ke ruang guru dengan berdampingan.

















____________________________________

Jangan lupa tinggalkan bintang dan komentar kalian ya hehehehe >.<

Maaf kalo banyak typo ya^-^

















Nakamotoyuki^-^

About ThemWhere stories live. Discover now