Chapter 31 : Rencana Izana Kurokawa

231 40 2
                                    

Keesokkan harinya

Izana dan kelompok Tenjiku mulai bergerak menuju ke Tokyo.Mereka bertujuan hendak menguasai seluruh Tokyo.

Tapi Izana tidak tau kalau Toman dan Valhalla adalah musuh yang kuat.Meski begitu,Izana tidak bisa dianggap remeh oleh Toman dan Valhalla.

"Semuanya berhenti sebentar".Teriak Izana

Semua anggotanya berhenti,mereka sedikit lagi akan sampai ke pusat Tokyo.

"Kalian semua ikuti Ran dan Rindo Haitani".Perintah Izana

"Baik pemimpin".Jawab Semuanya

"Nanti kalian pergi ke Shibuya terlebih dahulu.Aku dan Kakucho akan ke Pusat Tokyo,untuk mendatangi orang suruhanku".Ucap Izana

Setelah itu,Izana dan Kakucho pergi ke Pusat Tokyo.

.

Setelah sampai di daerah Pusat Tokyo,Izana dan Kakucho mulai mendatangi salah satu gedung tinggi disana.

Gedung tersebut adalah tempat orang suruhan Izana dan 200 anggota tambahan berada.

Didepan pintu masuk gedung,ada 2 bodyguard yang sedang menjaga.Saat ingin masuk kegedung,Izana dan Kakucho dihentikan oleh mereka.

"Tunjukkan kartu identitas anda sebelum masuk".Ucap salah satu bodyguard

"Kalian tidak tau,siapakah kita ini?".Tanya Kakucho

"Kami tidak perduli siapa kalian ini.Tapi sebelum masuk kesini,kalian diharuskan untuk menunjukkan kartu identitas".Jawab bodyguard tersebut

"Kami adalah Petinggi Tenjiku,aku adalah Kakucho Hitto dan dia adalah rajaku,Izana Kurokawa!".Ucap Kakucho

"Ehh... Ka-kalian berdua adalah Petinggi Tenjiku".Ucap bodyguard yang kedua dengan terkejut

"Maafkan atas kelancangan kami! Silahkan masuk Izana-Sama,Kakucho-San".Ucap bodyguard pertama

Izana dan Kakucho mulai memasuki gedung tersebut.Setelah Izana pergi dari hadapan 2 bodyguard tersebut,mereka mulai merasa lega karena tidak akan berhadapan dengan monster.

"Untung saja,kita tidak dihajar oleh mereka".Ucap para bodyguard

Izana dan Kakucho sudah berada didalam gedung.Didalam gedung,mereka sudah ditunggu oleh orang suruhan Izana.

"Izana-San,selamat datang!".Ucap orang suruhan Izana

"Dimana 200 orang yang aku pesan?".Tanya Izana

"Tenang dulu Izana-San,mereka semua sedang berada di lantai atas".Jawab orang tersebut

Dengan tidak sabaran,Izana langsung naik ke lantai atas gedung tersebut.Dia menggunakan lift untuk mempersingkat waktu.

Dilantai atas,terdapat banyak sekali orang.Dan semua orang tersebut adalah anggota yang dibeli oleh Izana dari orang misterius.

Saat pintu lift terbuka,semuanya mulai mengarahkan pandangan ke arah lift.Mereka tidak mengenali siapakah orang berjubah merah yang keluar dari lift.

"Siapa kau?".Tanya salah satu dari mereka

"Perkenalkan semuanya aku adalah Izana Kurokawa,kalian saat ini adalah bawahanku".Izana memperkenalkan diri

Sontak saja mereka terkejut setelah mendengar nama Izana Kurokawa,mereka semua mulai membungkukkan badan.

"Kami siap melayani anda,berikan perintah untuk kamu".Ucap mereka serempak

"Kalian hanya perlu ikut denganku untuk menguasai seluruh Tokyo".Ucap Izana

Izana mulai membalikkan badannya,dia berjalan kearah lift kembali.Sebelum sampai ke lift,Izana berbicara kepada semuanya.

"Dan kalau kalian berkhianat denganku,Maka...".Izana menghentikan ucapannya

Lalu,Izana mengambil sebuah pistol dari dalam jubah merahnya.Kemudian,dia menembakkan peluru kearah kaca jendela gedung.

"Maka,kalian akan senasib dengan kaca tersebut".Lanjut Izana

Semuanya meneguk kan ludahnya,mereka mulai mengerti betapa mengerikannya Izana Kurokawa.

.

.

Sedangkan di Shibuya

200 anggota Tenjiku yang dipimpin oleh Ran Haitani dan Rindo Haitani telah sampai di Shibuya.

Berita tentang Tenjiku yang sudah sampai di Shibuya,mulai terdengar oleh Valhalla,kemudian terdengar oleh Toman.

Hanma yang selaku pemimpin Valhalla,segera menelpon Mikey sang bidadarinya.

Hanma mulai menelpon nomor milik Mikey.Tidak lama kemudian Mikey mengangkat telponnya.

"Ada apa Hanma?".Tanya Mikey dari sebrang telpon

"Sebagian Tenjiku sudah tiba di Shibuya".Jawab Hanma

"APA".Teriak Mikey karena terkejut

"Tenang dulu,aku yakin kalau mereka tidak akan langsung menyerang Toman dan Valhalla".Ucap Hanma

"Lalu".Kata Mikey

"Tenjiku akan menyerang berandalan kecil di Tokyo terlebih dahulu,setelah itu mereka akan menyerang Top Gang di Tokyo,seperti Toman dan Valhalla".Balas Hanma

"Kalau begitu aku akan menyusun rencana dulu,Hanma".Pamit Mikey

"Tunggu sebentar Mikey! Sebelum Tenjiku menyerang,kita kan masih ada waktu untuk berduaan".Ucap Hanma

"Kau tidak tau situasi yah! Hanma".Teriak Mikey

Karena merasa kesal kepada Hanma,Mikey langsung mematikan teleponnya.Sedankan Hanma,dia hanya bingung kepada Mikey.

"Padahal aku ingin mengajaknya ke Harajuku,sebelum Tenjiku menyerang kesini".Gumam Hanma

TBC

Mikey Being a Girl (Hiatus)Where stories live. Discover now