3

1.8K 290 17
                                    

Semenjak kejadian 'Calon Mama Yena'
Janghyun tidak melihat HyungSeok selama tiga hari

Apakah Janghyun menghindari HyungSeok?

Bukan melainkan HyungSeok lah yang menghindari Janghyun

Kenapa HyungSeok menghindari Janghyun?

Author juga ngak tau :)

• • • • •

Bel sekolah berbunyi menandakan bahwa sudah waktunya istirahat

Janghyun berjalan cepat ke kantin diikuti oleh wanita-wanita yang terkagum-kagum kepadanya, untuk menemui HyungSeok (besar)


Janghyun merasa curiga kepada HyungSeok (besar)

Mungkin bisa jadi saat HyungSeok besar dan kecil itu memiliki suatu hubungan seperti persahabatan atau lainnya

Saat sudah sampai di kantin Janghyun melirik kesana-kemari mencari kebenaran HyungSeok

Saat sudah menemukan tempat yang diduduki oleh HyungSeok dan teman-teman

Janghyun berlari kearah HyungSeok duduk

HyungSeok kaget saat melihat Janghyun mendekati tempat duduknya dan berpura-pura tidak melihat Janghyun

BRAK!!!

Janghyun menggebrak meja makan HyungSeok dan menunjukkan ekspresi wajah marah yang terlihat imut sekaligus mengintimidasi

HyungSeok menoleh kearah Janghyun dengan wajah yang panik

"A-ada apa Janghyun sampai kau menggebrak meja makanku sepertinya ada sesuatu yang penting yang harus kau katakan padaku?"

"Apakah kau punya waktu?
Aku ingin kita bicara empat mata"

"Teman-teman?"

"Ya...boleh silahkan HyungSeok"

Setelah mendengar itu Janghyun memegang lengan dengan erat HyungSeok dan berlari meninggalkan teman-teman dan wanita yang kagum terhadap Janghyun

"Auw Janghyun sakit jangan erat-erat pegangnya!!!"

"Owh maaf"

Janghyun menengok ke kiri dan ke kanan untuk memeriksa apakah ada orang yang mengikuti mereka

"HyungSeok apakah kau kenal dengan Park HyungSeok?"

"Hei apa maksudmu aku ini Park HyungSeok"

"Ish bukan yang pendek Park HyungSeok yang pendek!!"

"Y-ya aku kenal dengan dia bahkan kami serumah memangnya kenapa?"

Mendengar hal itu mata Janghyun jadi berbinar-binar seperti ada bintang dimatanya

'akhh kenapa imut banget lebih baik kau jadi yang dibawah saja Janghyun'

"Benarkah rumahmu dimana aku ingin sekali melihat HyungSeok-ku"

"HYUNGSEOK-KU APA MAKSUDMU HYUNGSEOK-KU?"

"St... jangan teriak nanti ada yang dengar"

"Jadi nanti setelah pulang tunggu aku didepan gerbang sekolah ya!!"

"Ah~ sebelum kerumahmu aku akan membelikan HyungSeok hadiah mungkin setelah itu dia tidak akan menjauhiku lagi"

★ ★ ★
★ ★


Mama Yena | JANGHYUNXPHS [Hiatus]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang