3.) Kuat

8 3 8
                                    

Aku agak sedih melihat adik ku yang sangat tidak peduli atau bahkan membenci diriku.

"Aku harus kuat menerima kenyataan ini, aku dulu yang berbuat dan aku sekarang yang harus menyelesaikannya"

Aku berjalan masuk ke mini market, kubeli minuman seharga 100 yen, dan tak lupa beberpa gula agar stamina ku pulih dengan cepat.

Aku berlari kembali pulang namun agak kuperlambat lari ku sekarang, tak hayal jam 8 baru aku sampai di apartemen ku.

Sesampainya di kamar aku buru buru berganti pakaian, aku mengambil timbangan dan ulala berat badan ku turun 2 kg.

"Masih jam 8 pagi apa yang harus kulakukan sekarang?, apa aku jadi steamer saja, jangan lah muka ku masih jelek, namun mungkin lagu bisa jadi solusi bagus agar aku bisa dapat uang jika laku"

"Parah aku lupa kalau aku tidak punya software edit suara dan video di hp, dan tidak mungkin menciptakan suara pengiring lewat hp"

Aku segera turun kelantai bawah menuju ke kediaman Tsukasa dan Nasa untuk meninjam kembali Leptop mereka, agak sungkan tapi tak apa demi uang harus kulakukan.

Tsukasa tertawa melihat ku kembali meminjan leptop nya, namun tentu saja dia meminjamiku.

Kembali ke apartemen, aku mencari cari lagu apa yang ada di dunia ini, kebanyakan lagunya sama sih dengan dunia ku dulu, namun ada beberapa yang beda dan ada yang tidak ada.

Kuputuskan menbuat lagu "op mirai nikki" Lagunya keren dengan suara pengiringnya yang keren juga, namun sayangnya vokal utama wanita jadi saat kunyayikan aku perlu merubah nada dan akhirnya membuat lagu mirai nikki v2 mungkin hehe.

"Eraser game..... "

Aku sudah selesai take, kuputar ulang lagu yang baru saja kunyayikan, dan hasilnya tidak terlalu mengecewakan, aku segera menguplodnya di aplikasi "D play", sebelum bisa mengupload aku harus membuat akun, dari nama, no telepon, no rek jika sewaktu...

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Aku sudah selesai take, kuputar ulang lagu yang baru saja kunyayikan, dan hasilnya tidak terlalu mengecewakan, aku segera menguplodnya di aplikasi "D play", sebelum bisa mengupload aku harus membuat akun, dari nama, no telepon, no rek jika sewaktu waktu lagu ku laku di pasaran dan lain lain seperti biodata lengkap.

Dalam aplikasi D play, jika kamu ingin menikmati lagu kamu harus merogoh kocek sebesar 10 yen, tapi juga tergantung lagunya, jika lagunya dari artis papan atas pasti akan lebih mahal lagi.

Selesai ku upload aku menunggu sekitar 30 menit baru 4 pendengar, huh kurasa memang kurang laku, aku segera menutup leptonya.

Di tempat lain.

"Eh lagu apa ini? Tidak pernah ku tau nama nya, kurasa tidak apa mendengar nya cuma 10yen juga"

Setelah 4 menit berlalu

"Lagu yang amat bagus bung, penuh semangat dan mungkin akan jadi master piece"

Orang tersebut segera menginformasikan lagu Haruka di media sosial miliknya.

"Halo guys saya Robest disini, saya ingin menginfokan tadi saya mendengar lagu yang amat bagus dan indah, lagunya menceritakan tentang permainan tuhan, jika kepo klik link yang ada di bawah"

Re Life Again In Anime WorldWhere stories live. Discover now