3.Adik Afia

51 2 0
                                    

       السلام عليكم ورحمة الله وبركاته        
بسم الله الرحمن الرحيم
 

         

        Semoga kalian selalu dalam lindungan Allah SWT selalu,aamiin.

Gimana part sebelumnya guys?
Semoga kalian suka.

                    Happy reading

Sedangkan di rumah ada shakila yang sedang duduk santai sambil menyemil snack yang ia beli kemarin bersama kakaknya.

Dia memakan snacknya sambil melihat kartun anak anak.Walaupun ia sudah dewasa tapi masih kebiasaan nonton kartun anak anak.Jarak antara kakaknya dan adiknya hanya beda 3 tahun aja.shakila habis ini menginjak usia 20 tahun.Sedangkan afia sudah 23 tahun.

Tak lama kemudian ada seorang yang mengetuk rumahnya.Shakila langsung bangkit dari tempat duduknya dan akhirnya menuju ke arah pintu.

Di balik pintu ada seseorang yang sedang mengucapkan salam"Assalamualaikum, assalamu'alaikum" berulang ulang ucapnya.

Akhirnya shakila mengintip terlebih dahulu sebelum membuka kan pintu tersebut.Tamu yang berdatang siapa laki laki atau perempuan.Jika tamu laki laki ia harus menjaga pandangan nya.Ternyata yang datang adalah seseorang ibu ibu bersama anak perempuannya.

Shakila bergegas membuka nya dengan membalas salam tersebut"Waalaikumussalam "sambil membuka pintu.

"Maaf bu,ada yang bisa saya bantu?"

"Maaf dek,bisakah saya bertemu dengan orang tua kamu" ucapnya.

"Oh boleh bu silahkan masuk" shakila mempersilahkan tamunya untuk masuk ke dalam rumahnya.Dan ia bergegas memanggil kedua orang tuanya untuk menghampiri tamu nya itu.

                             ****

Di pesantren,afia sudah selesai mengajar dan afia menuju ke ruang guru untuk duduk bersama guru guru lainnya.Area guru laki laki dan perempuan di pisah.Jadi tidak campur menjadi satu."Assalamualaikum" ucap afia .

membalas"Waalaikumussalam"

"Ustadzah fia" ucap ustadzah aini.
afia tersenyum.

"Sini ustadzah fia duduk di sebelah saya" ucapnya.
Afia membalasnya dengan menganggukan kepala nya pelan.

"Maaf" keduanya saling mengucapkan.

"Kamu dulu saja ustadzah aini" ucap afia dengan lembut.

"Maaf sebelumnya ustadzah fia,saya senang sekali bisa bergabung di sini dan bisa bertemu langsung dengan putri dari kyai abbas.Sekaligus bisa mengajar bersama bersama di pesantren".

"MasyaAllah ustadzah saya sangat bahagia jika ustadzah aini senang bergabung di sini"
ucap afia dengan tersenyum.

Dan akhirnya afia dan ustadzah aini berbincang bincang bersama.

                              ****

Sampai segini dulu part kali ini,
Sampai bertemu di part selanjutnya. 👋

السلام عليكم ورحمة الله وبركاته

Takdir Yang Harus Aku Jalani(On Going)Where stories live. Discover now