??

3.6K 300 1
                                    

Keadaan ini benar benar tidak terduga,[Name] sangat panik karna dia pikir hidup nya akan berakhir di tangan seorang buronan tapi karna dia sudah pasrah dan dia juga sudah lelah kehabisan tenaga karna seharian bekerja jadi dia hanya bisa diam

beberapa menit kemudian akhirnya buronan itu pun menjauhkan tangan nya dari tangan [Name] dengan cepat [Name] segera niat nya dia ingin melapor polisi namun tangan nya di cengkram kembali oleh si buronan itu

karna panik [Name] berusaha melepaskan genggaman tersebut "Lespaskan!! apa mau mu hahh?!! aku tidak punya apa apa, uang saja aku tidak punya jadi kumohon lepaskan tangan kuu!!"

Namun orang itu hanya diam dan tidak berkata apa apa tapi berbeda dengan [Name] yang dari tadi berteriak terus menerus,tidak lama orang itu membuka mulut nya dan berkata "....Diam bodoh, aku bukan seorang penjahat aku tidak akan macam macam dengan mu"

"....hahh? jadi kau bukan buronan yang sedang di cari polisi?
"Bukan bodoh,dasar bocah bodoh"

"HEII ENAK SAJA AKU INI BUKAN BOCAH TAUU UMUR KU 18 TAHUNN,DAN AKU JUGA TIDA BODOH AKU PINTAR DASAR BURONAN TIDAK TAU DIRI AKAN KU LAPORKAN KAU KEPOLISI" Ucap [Name] dengan penuh tekanan,dasar buronan tidak tau diri enak saja dia mengata ngatai orang sembarangan

"heh.. tapi kan kau beneran bocah tinggi badan mu saja sangat pendek"

"KAUUU...!!! ENAK SAJA KAU SUDAH MENGATA NGATAI KU BODOH SEKARANG KAU JUGA MENGATA NGATAI KU PENDEK?!! DASAR BURONAN SIALAN GAK TAU DIRI,DENGER YE DRI PD KAMU UDAH PAKAIAN ITEM SEMUA LO BENER BENER BURONAN YA?!! KU LAPORIN KEPOLISI!!!"

"Sudah lah aku sudah tidak ada urusan dengan mu lagi cewe pendek"

"DRI PADA LO BURONAN!"

"Pendek"

"BURONAN"

"Sudah lah aku lelah berdebat dengan orang seperti mu dasar keras kepala"

"he.. tunggu dulu kau..? orang yang gak sengaja ku tabrak tadi pagii?

"Oh.. jadi kau yang kutabrak tadi pagi"

"Sudah lah aku ingin pulang" Ucap [Name] sambil berjalan menjauh dari buronan itu

"Tunggu"
"Apalagi hahh?,kau ingin minta uang? aku tidak punya uang"
"Siapa nama mu?"
"[Name]"
"Aku itoshi sae,terimakasih tadi kau tidak berteriak,kau menyelamat kan hidup ku"
"lagian kenapa kau di kejar kejar orang orang itu?"
"Mereka meminta tanda tangan ku dan ingin berfoto dengan ku, aku tidak suka lagian sudah malam begini mereka meminta tanda tangan."
"Hahh? memangnya kau artis?"
"Ya,aku pemain sepak bola"
"A... begitu,hemm yasudah aku pulang dulu.."
"Ya.. sampai nanti"

Sesampainya di rumah [Name] masih memikirkan kejadian yang tadi,benar benar tak terduga dia bertemu dengan seorang artis sepak bola,karna penasaran dia pun mencari di internet tentang artis sepak bola yang bernama itoshi sae,dan ternyata memang benar ada,dan ya dia sedikit terkejut dia tidak menyangka apa yang di katakan sama orang tadi itu benar tapi [Name] belum sempat melihat wajah orang itu,jadi belum tentu orang itu itoshi sae karna muka nya tertutup topi dan masker jadi belum tentu itu adalah itoshi sae yang terkenal di kalangan sepak bola,bisa saja itu buronan yang bohong agar dia tidak di laporkan ke polisi.

"Hahh... sudah lah memikirkan ini semua membuat ku semakin pusing.."ucap [Name] sembari merebahkan dirinya di kasurnya itu,
[Name] pun melihat ke arah jam dinding dan jam pun sudah mengarahkan pukul 19.00
"hehh... sudah jam segini saja hmmm aku tidur aja kali ya? tpi aku ingin lanjut maraton kny sama aot.. tapi kalo aku telat kerja lagi nanti dimarahin lagi.. yaudah lah aku tidur aja"

*keesokan harinya

[Name] pun terbangun dari tidur nya lalu melihat ke arah jam dinding ternyata sudah jam 06.30 syukurlah waktu itu dia tidak telat masuk kerja dia pun bersantai sedikit karna dia masuk jam 08.45 jadi nya dia masih bisa bersantai,setelah merasa cukup dengan acara bersantai nya itu [Name] pun bergegas mandi dan berpakaian lalu dia pun pergi bekerja

saat di perjalanan [Name] melihat sekerumpulan perempuan perempuan yang berteriak karna [Name] kepo dia pun menghapiri sekerumpulan perempuan tersebut dan ternyata yang membuat perempuan perempuan itu berteriak karna mereka bertemu dengan artis sepak bola
"Oh.. pantas saja merka berteriak ternyata ada artis toh.."gumam [Name]
lalu ada satu perempuan yang berteriak "KYAAA ITOSHI SAEE AKU CINTA PADA MUUUU"
"loh..? itoshi sae pemain sepak bola yang terkenal itu ya? yang kemarin aku cari di internet itu.." batin nya
"Sudah lah tidak penting juga aku harua fokus ke tempat kerja sekarang" batin [Name]
Saat [Name] mulai melangkah menjauh dia mendengar yang familiar bagi nya,yaitu suara buronan yang kemarin bertemu dengan nya dia memanggil manggil nama [Name] dengan suara yang tidak terlalu keras seperti meminta tolong saat [Name] menengok ke belakang dia seperti berusaha melangkah dan ingin menghampiri [Name]

Pada saat itu [Name] berpikir dia hanya berhalusinasi karna banyak memikirkan buronan itu [Name] kembali mengarahkan pandangan nya ke depan lalu [Name] melangkah lebih cepat

Sesampai nya di toko [Name] langsung bergegas mengerjakan tugas nya,lalu saat [Name] sedang menyiapkan makanan Kazumi Menghampiri [Name] lalu berkata
"[Name], apakah kau baik baik saja? kok muka mu terlihat panik sekali? kalo ada masalah cerita sajaa" Ucap nya [Name] sedikit terkejut karna kenapa Kazumi bisa tau dengan hanya melihat mukanya saja?
"Emm.. tidak koo aku hanya kecapean saja.."
"Ohhh baiklah kalau begitu,tapi kalau ada masalah cerita saja yaa!"
"iyaa terimakasih sudah khawatir pada ku Kazumi,kau memang teman terbaik" Ucap [Name] dengan senyuman nya yang indah itu
"Yaaa sama sama kan sudah tugas seorang teman untuk khawatir kepada teman nya juga!" Ucap Kazumi dengan semangat
"Aku duluan ya Kazumi-San, aku ingin mengantar makanan ini pada pelanggan" Ucap [Name]
"Okehh! kalo gitu aku juga mau membersihkan gudang dulu yahh dadahh" Ucap Kazumi dengan semangat 45

Yaa hari ini [Name] lewati dengan biasa biasa saja, tapi entah kenapa [Name] Masih memikirkan tentang kejadian kemarin malam dan tadi pagi, hahh benar benar menggangu pikiran




Haloooo kalo kalian suka ceritanya jangan lupa vote yaaa ;), tetap semangat gaisss :)
sedikit infoo tinggi nya [Name] itu 162cm sedangkan sae tingginya 179cm yaaa

            - itoshi saeWhere stories live. Discover now