[09]

1.7K 175 32
                                    

Jaehyuk mengerjapkan matanya.

dirinya berdiri di sebuah area berumput yang dikelilingi oleh pepohonan rindang.

angin segar menyapa indranya Jaehyuk. ia dapat merasakan aroma hijau dan kayu yang ikut terbang bersamanya.

srk srk

suara gesekan langkah dengan rumput masuk ketelinga Jaehyuk membuat laki-laki itu berbalik.

serigala raksasa dengan bulu abu-abu putih sedang berdiri disana dengan gagahnya.

netranya menatap Jaehyuk dengan tajam dan mengawasi setiap gerak geriknya.

"tuan serigala!" Jaehyuk terkejut senang.

dirinya berlari kearah serigala itu dan memeluk gumpalan rambut halus raksasa itu.

puf!

sesuatu yang aneh terjadi.

tuan serigala tiba-tiba menghilang dan seekor anak serigala muncul di dekapan Jaehyuk menggantikannya.

anak serigala itu terpejam, ia sedang tidur.

"lucu sekali" ucap Jaehyuk sambil mengelus rambutnya.

grrrr ggrrrr woof woof

anak serigala itu tiba-tiba bangun dan terlihat sangat agresif terhadap sesuatu.

Jaehyuk melihat kedepan dan ada sosok yang mendekat kearahnya.

sosok itu familiar.

besar, berbulu hitam, taring tajam, dan mata merah.

monster-






"huh- huh- huft"

Jaehyuk terbangun ketika monster itu hendak menerkamnya.

jaehyuk menoleh kakanan dan kekiri. ia berada di kamarnya.

rasa lega tak terbendung menghampirinya.

cuma mimpi ternyata.

Jaehyuk mengelus dadanya. mengecek apakah detak jantungnya sudah kembali normal.

eung?

Jaehyuk bingung.

Kenapa dirinya tidak memakai baju?

eung?

ia merasakan dingin pada tubuh bagian bawahnya.

ia sibaklah selimut yang sedari tadi menutupi badannya dan alangkah terkejutnya ia ketika mendapati ternyata dirinya telanjang bulat.

ia dapat melihat bekas merah keunguan diseluruh tubuhnya. di lengannya, di dadanya, di perutnya, di paha dalamnya...

tunggu-

punggungnya terasa sakit.

tiba-tiba ingatan-ingatan liar pergumulannya dengan Jeongwoo muncul dikepalanya bak kembang api.

Jaehyuk menutup mukanya malu. tanpa berkaca pun ia tahu kalau wajahnya kini sudah merah total.

kakinya menendang udara seperti ikan yang terdampar di daratan.

ia meraih bantal yang ada disampingnya dan berteriak sekencang-kencangnya menjadikan bantal itu sebagai alat peredam.

apa yang habis ia lakukan dengan Jeongwoo?!

Jaehyuk berguling ke kanan dan kiri di dalam selimutnya mengabaikan rasa pegal disekujur tubuhnya.

sedikit ia ketahui bahwa aksinya itu disaksikan oleh Park Jeongwoo.

Innocent Sacrifice || JeongJae ✔️Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang