WIA Marchallenge!

424 45 16
                                    

Halo semua! Lama sekali ya kita tak bersua. Mohon jangan pukul admin karena kita lagi slow pace dan pingin enjoy our life. Anyway, di bulan Maret ini menyambut puasa dan berbagai hari raya keagamaan lain (Nyepi dan Paskah), kita mau mengadakan writing event lagi lho.

Uh, uh writing apa nich? Cerpen lah, apa lagi? dengan tema 👇👇👇

🌟KEMBALI KE JALAN YANG BENAR🌟

APAKAH SAYA HARUS TOBAT WAKTU NULIS CERPEN INI? Oh ya engga, itu mah gimana intepretasi masing-masing aja

К сожалению, это изображение не соответствует нашим правилам. Чтобы продолжить публикацию, пожалуйста, удалите изображение или загрузите другое.

APAKAH SAYA HARUS TOBAT WAKTU NULIS CERPEN INI? Oh ya engga, itu mah gimana intepretasi masing-masing aja. Daripada bingung, baca syarat dan ketentuannya ya!

1. Peserta menulis cerpen sesuai dengan tema "KEMBALI KE JALAN YANG BENAR." 

2. Cerita berupa cerpen dengan jumlah minimal 800 dan maksimal 2500 kata.

3. Cerita termasuk ke dalam genre WIA pastinya, yaitu fantasi, petualangan, fiksi ilmiah, misteri, dan laga (silakan gunakan bumbu horror maupun thriller, tapi sebagai penyedap saja ya)

4. ⚠️ Peserta hanya boleh membuat maksimal 1 karya ⚠️

5. ⚠️ Pastikan kamu memasukkan tagar #writteninaction #wiaindonesia #wiamarchallenge24 sebagai tanda partisipasi event ini. Jika salah satu tagar tidak ada maka kamu otomatis akan didiskualifikasi.⚠️

6. Cerita baru boleh dipublish di rentang waktu 10 Maret s.d. 20 Maret 2024. Hal ini supaya kamu bisa membuat outline yang baik dan menarik! Jika pendaftaran dilakukan lebih dari itu, maka karyamu akan di diskualifikasi (kecuali kami memperpanjang waktu pendaftaran)

7. Wajib mengisi link pendaftaran pada tautan berikut: https://bit.ly/WIAMARCH24


❓APA KEUNTUNGAN KAMU MENANG EVENT

🏆 Karya dengan nilai tertinggi dapat memilih buku baru nan original yang masih tersegel plastik (ga jadul kok) dari sponsor-sponsor WIA ☺️

К сожалению, это изображение не соответствует нашим правилам. Чтобы продолжить публикацию, пожалуйста, удалите изображение или загрузите другое.

🏆 Karya dengan nilai tertinggi dapat memilih buku baru nan original yang masih tersegel plastik (ga jadul kok) dari sponsor-sponsor WIA ☺️

🏆 10 karya terbaik akan dimasukkan ke reading list WIA baru bertajuk "WIA Marchallenge '24"

🏆 Stiker keren untuk disematkan di karya kalian!

Selamat berkreasi, have fun, and Good luck! Semoga kamu mendapatkan pencerahan yaaa~

Terimakasih,

Salam Aksi!

WIA Writing EventsМесто, где живут истории. Откройте их для себя