Aku Harus Sadar diri

276 35 3
                                    

Kookie segera menundukkan kepalanya saat Jin memandang dirinya dari atas sampai bawah dengan pandangan benci sekaligus jijik, tatapan seperti itu memang sering kookie dapatkan sejak dirinya ada di rumah ini. Namun entah mengapa setiap kali jin memandang dirinya dengan tatapan seperti itu membuat hatinya sangat sakit. Dan kookie hanya bisa menunduk untuk menghindari tatapan itu. Jujur saja , kookie ingin sekali menangis dan berteriak dengan sangat keras. Namun dirinya tidak bisa. Takdir yang memaksakan dia harus diam.

"Maafkan aku hyung. Aku tau aku salah" balas kookie pelan dan begitu lirih.

Mungkin  niatan dirinya untuk memasak pagi ini gagal . "hufff bukankan memang dari awal selalu gagal kook ?" ucap kookie dalam hati.

Jin , nyonya kim dan namjoon memilih untuk pergi dari sana dan meninggalkan kookie dengan keadaan hati yang tidak baik baik saja.

Tess...
Air mata yang sudah membendung di pelupuk matanya kini tak bisa lagi di bendung , setetes cairan bening menetes di pipi nya yang cubby begitu saja. Pertanyaannya sudah kalah tak bisa lagi berpura pura menjadi kuat .

Ini bukan sinetron , bukan pula cerita disney cinderella . ini kisah yang benar benar dialami oleh kookie. Jika di akhir cerita sinetron akan berakhir bahagia , tetapi kookie tidak akan berani bermimpi untuk bahagia .

****

"Jin kenapa tidak kau ceraikan saja istrimu hah??" ucap nyonya kim

"Tidak semudah itu bu. Ayah akan marah padaku jika aku menceraikannya" jawab jin sambil menatap ibunya

"Kenapa hyung tidak ceraikan saja. Persetan dengan keputusan ayah aku sudah muak dengan kookie" seru namjoon menyetujui ucapan sang ibu

"Kalian ingin jatuh miskin? Jika ingin hari ini juga aku akan menceraikannya" ucap jin menatap marah ke arah ibu dan adiknya

"Tapi jin hyung.."

Jin segera memotong ucapan namjoon "entahlah aku juga tidak tau apa yang dipikiran ayah sehingga menjodohkanku dengan anak panti asuhan itu. Aku bahkan tidak tau orang tua nya, latar belakangnya tapi aku merasa ayah begitu sangat menyayangimu. Sejujurnya aku tidak ingin tau kenapa ayah menjodohkanku dengannya tapi yang jelas aku tidak ingin kehilangan aset berhargaku karena , walaupun semua ini milik ayah tapi ada sebagian yang aku kerjakan dengan susah payah . dan popularitas perusahaan ini semua karena kerja kerasku. Jadi aky harap ibu dan namjoon akan mengerti dengan keputusanku semoga kalian memahaminya . dan ku harap setelah ayah pulang dari london kalian tidak akan membuat ulah lagi. Jangan sampai ayah tau. Karena ayah pasti akan membelanya, kalian paham?" ucap jin yang langsung di angguki oleh ibu nya dan namjoon

"Aku paham hyung " kata namjoon pasrah . dirinya tidak ingin jatuh miskin jadi terpaksa harus mengikuti permainan hyung nya

Jin bangkit dari duduknya "aku harus ke kantor bu. Ada klien yang harus kutemui" ucap jin sambil berjalan keluar rumah

***"

"astaga aku bisa terlambat " geruru kookie di sepanjang jalan

Langkah nya begitu terburu buru. Sebab sebentar lagi dirinya akan terlambat bekerja. Bekerja?? Ya . jadi kookie bekerja di sebuah cafe bernama "Rainbow' sebagai penyanyi. Suaranya sangat indah . dan dengan bernyanyi kookie bisa melupakan semua kesedihannya.

Clekkk...

"Hobby hyung , yoongi hyung maaf aku terlambat karena menunggu bus yang lama " ucap kookie.

Kedua orang yang di panggil namanya hanya bisa terkekeh gemas melihat kelakuan kookie yang begitu imut dan polos "its oke

¡Ay! Esta imagen no sigue nuestras pautas de contenido. Para continuar la publicación, intente quitarla o subir otra.

Kedua orang yang di panggil namanya hanya bisa terkekeh gemas melihat kelakuan kookie yang begitu imut dan polos "its oke . ga ada masalah " jawab mereka

Yoongi dan jhope adalah teman di panti asuhan yang sama dengan kookie. Mereka bukan satu kandung. Tetapi mereka di pertemukan di dalam sebuah panti asuhan yang sama dengan kookie. Sehingga ikatan mereka sudah seperti kakak dan adik kandung.

Mereka tidak pernah mengenal siapa orang tua mereka. Saat yoongi dewasa , yoongi sempat bekerja di sebuah cafe . dengan keahliannya bermain musik dia berhasil mengumpulkan banyak uang dan mendirikan cafe sendiri.

Lalu diajaklah jhope dan kookie untuk ikut bernyanyi di cafe nya. Dan ternyata suara mereka banyak disukai oleh orang .

Walaupun pertemuan mereka seperti sebuah kebetulan tetapi percayalah itu tidak lepas dari takdir Tuhan.  Suga yang dewasa bisa melindungi jhope yang ceria dan kookie yang pendian dan polos. kookie adalah pengibur untuk mereka. Bocah lucu dan imut  itu selalu menjadikan kedua hyung nya itu sebagai pelindung saat dulu sering di bully di panti. Buat kookie suga dan jhope adalah pahlawan .

Your shadowDonde viven las historias. Descúbrelo ahora