0.0. EMO : Prolog

39 3 0
                                    

Suara sirine menggema.

Lalu menghilang.

Suara keramaian terdengar.

Lalu hening.

Rintik hujan menghujam.

Lalu terasa hampa.

Dingin menusuk kulit.

Lalu kehangatan datang.

Kegelapan mendominasi.

Lalu cahaya terang mulai tampak.

Lalu semua terlihat berwarna.

Lalu kau membuka mata.

Tapi.........

.........

.......

.....

...

.

Tempat apa ini?

Siapa yang membawamu kesini?

Kenapa kepalamu terasa sakit?

Siapa Dia?

Siapa....

.

.
...Kau?

.

.

.

.

END PROLOG

Kritik dan Saran sangat diperlukan^^

Erased Memories [REVISI]Where stories live. Discover now