Tak Tertukar

2.3K 59 2
                                    

Tak usah risau perihal jarak dan waktu
Tak usah berkelana dengan hebatnya rindu
Jika namamu dan namaku telah tertulis di Laul Mahfudz
Meskipun jarak memisahkan
Meskipun waktu mempermainkan
Kita akan tetap bertemu dalam ikatan tali pernikahan

Rintik SenduTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang