Angka dalam bahasa Mandarin

5.3K 180 6
                                    

AngkaPin YinKarakter dalam Bahasa Mandarin0líng零 / 〇
1 yī 一

2 èr 二

2 Liǎng 两

3 sān 三

4 sì 四

5 wǔ 五

6 liù 六

7 qī 七

8 bā 八

9 jiǔ 九

10 shí十

11 Shí yī 十一

12 Shí èr 十二

13 Shí sān 十三

14 Shí sì 十四

15 Shí wǔ 十五

16 Shí liù 十六

17 Shí qī 十七

18 Shí bā 十八

19 Shí jiǔ 十九

20 Èr shí 二十

21 Èr shí yī 二十一

30 Sān shí 三十

40 Sì shí 四十

50 Wǔ shí 五十

60 Liù shí 六十

70 Qī shí 七十

80 Bā shí 八十

90 Jiǔ shí 九十

100 bǎi 百

Catatan :

Pada contoh di atas, terdapat ada dua angka 2-nya. Apabila ada yang bertanya-tanya kenapa, jawabannya adalah karena memang dalam bahasa mandarin, angka 2 itu ada dua macam. Meskipun sama, namun penggunaannya yang berbeda. 二 èr itu gunanya untuk nomor telepon, tanggal, dan lain sebagainya. Nah, sementara两 liǎng itu berfungsi untuk menunjukkan jumlah kuantitas suatu hal, misalnya 2 menit, dua dollar, dua yoan, dua orang dan lain sebagainya.

.
.
Konsep Berhitung Angka Belasan dalam Bahasa Mandarin :

Konsep : 10 (shí ) + satuan

Contohnya :

11 = 十一 = shíyī, Penerapan konsepnya adalah 10 (十shí ) + 1 (一yī)

12 = 十二 = shíèr, Penerapan konsepnya adalah 10 (十shí ) + 2 (二èr)

13 = 十三 = shísān, Penerapan konsepnya adalah 10 (十shí ) + 3 (三 sān)

Konsep Berhitung Angka Puluhan dalam Bahasa Mandarin :

Konsep : Satuan + 10 (shí ) + satuan

Contohnya :

20 = 二十 = èrshí, Penerapan konsepnya adalah 2 (èr) + 10 (shí )

30 = 三十= sānshí, Penerapan konsepnya adalah 3 (sān) + 10 (shí )

40 = 四十= sìshí, Penerapan konsepnya adalah 4 (sì) + 10 (shí )

50 = 五十 = wǔshí, Penerapan konsepnya adalah 5 (wǔ) + 10 (shí )

60 = 六十= liùshí, Penerapan konsepnya adalah 6 (liù) + 10 (shí )

Belajar Bahasa MandarinМесто, где живут истории. Откройте их для себя