Tasbih

18 1 0
                                    

Abdulllah bin Amr berkata: "Saya
melihat Rosululloh saw tasbih
dengan melipatkan jari-jari
menggunakan tangan
kanannya." (HR.Abu Daud dan At-
Tirmidzi - ia menghasankannya)

Urutan bacaan DZIKIR dan DOA
sesudah shalat sesuai Sunnah
Rosululloh saw:

Setelah Salam,
1. Awali dgn membaca :

ُﺮِﻔْﻐَﺘْﺳَﺃ َﻪﻠﻟﺍ

Astaghfirullaah (3x)
Aku mohon ampun kepada Alloh
yang Maha Agung

2. Lalu membaca :

َﻢُﻬَّﻠﻟﺍ َﺖْﻧَﺃ ُﻡﺎَﻠَّﺴﻟﺍ َﻚْﻨِﻣَﻭ ُﻡﺎَﻠَّﺴﻟﺍ َﺖْﻛَﺭﺎَﺒَﺗ ﺎَﻳ
ﺍَﺫ ِﻡﺍَﺮْﻛِﺈْﻟﺍَﻭ ِﻝﺎَﻠَﺠْﻟﺍ

Alloohumma antas salaam, wa
minkas salaam, tabaarakta yaa dzal
jalaali wal ikraam (1x)
Ya Alloh, Engkau Maha Sejahtera,
dan dari-Mu lah kesejahteraan,
Maha Berkat Engkau ya Alloh, yang
memiliki kemegahan dan kemuliaan
َ

 Jam'ad DO'A Tahanan ng mga kuwento. Tumuklas ngayon