18. Ni no Kuni (Anime Movie)

245 15 6
                                    

● All about:Title: Ni no KuniGenre: adventure, fantasyDuration: 106 minCountry: JapanDirectors: Yoshiyuki MomoseRelease date: August 23, 2019Cast (voice): Kento Yamazaki as Yuu, Mackenyu Arata as Haru, Mei Nagano as Kotona

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

All about:
Title: Ni no Kuni
Genre: adventure, fantasy
Duration: 106 min
Country: Japan
Directors: Yoshiyuki Momose
Release date: August 23, 2019
Cast (voice): Kento Yamazaki as Yuu, Mackenyu Arata as Haru, Mei Nagano as Kotona

Sinopsis

Berkisah tentang murid sekolah tinggi bernama Yuu dan temannya Haru terlibat dalam sebuah kasus bersama teman masa kecilnya Kotona, yang memaksa mereka untuk pergi bolak-balik di antara dunia lain yang berbeda tapi agak mirip dengan dunia mereka, dunia itu bernama Ni no Kuni. Suatu ketika hidup Kotona berada dalam masalah, dan hal itu membuat Yuu dan Haru harus membuat pilihan sulit.

Sc: www.carifilm.com

Review+my opinion
[SPOILER ALERT]

Sebenernya Yamaken di sini sebagai seiyuu (pengisi suara), bukan yang memerankan satu tokoh, karena ini adalah anime~

Sebenernya Yamaken di sini sebagai seiyuu (pengisi suara), bukan yang memerankan satu tokoh, karena ini adalah anime~

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Mulai dari anime ini Yamaken debut sebagai seiyuu, bagaimana kira-kira kelanjutannya yah? Ku sangat exited😂

Anime yang diadaptasi dari sebuah game ini menurutku keren, sama seperti anime isekai lain yang pastinya seru. Cerita tentang dua dunia lain yang terhubung bagus banget.

Di sini Yuu dan Haru harus menyelamatkan seseorang yang mereka sayang yaitu Kotona

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Di sini Yuu dan Haru harus menyelamatkan seseorang yang mereka sayang yaitu Kotona. Dan ternyata Kotona dari dunia lain adalah Putri Astrid.

Haru nantinya bakal salah paham dan menyerang kerajaan sang putri, tapi nanti akhirnya dia sadar dengan keadaan sebenarnya

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Haru nantinya bakal salah paham dan
menyerang kerajaan sang putri, tapi nanti akhirnya dia sadar dengan keadaan sebenarnya.

Dan part yang nggak bisa kutebak adalah, saat mereka berdua harus kembali ke dunia asal, Yuu memutuskan untuk tidak ikut.

Dan kenapa? Haru sadar kalau Yuu adalah dirinya sendiri yang terhubung di dunia lain

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Dan kenapa? Haru sadar kalau Yuu adalah dirinya sendiri yang terhubung di dunia lain.

かっこいい (ಥ_ಥ)♡
Jadi gampangnya, seseorang yang ada di dunia asli memiliki pair di dunia "ni no kuni". Mereka nggak boleh mengubah tatanan antara hidup dan mati seseorang, atau akan terjadi hal yang buruk.

Sepanjang nonton anime satu ini aku selalu salfok dengan suara Yuu yang "Yamaken banget" (yaiyalah wkwk😂) dan juga suara Haru yang diisi oleh Mackenyu Arata, selalu buat aku senyam-senyum sendiri padahal adegannya nggak pantes disenyumin wkwk

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Sepanjang nonton anime satu ini aku selalu salfok dengan suara Yuu yang "Yamaken banget" (yaiyalah wkwk😂) dan juga suara Haru yang diisi oleh Mackenyu Arata, selalu buat aku senyam-senyum sendiri padahal adegannya nggak pantes disenyumin wkwk.

Sepanjang nonton anime satu ini aku selalu salfok dengan suara Yuu yang "Yamaken banget" (yaiyalah wkwk😂) dan juga suara Haru yang diisi oleh Mackenyu Arata, selalu buat aku senyam-senyum sendiri padahal adegannya nggak pantes disenyumin wkwk

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Mungkin dibanding seiyuu yang udah biasa jadi pengisi suara anime isekai, peran utama yang dibawakan oleh Yamaken, Mackenyu, dan Mei menurutku masih kurang berkarakter sih🤔

Tapi overall anime movie ini keren-keren aja kok~

Happy watching mina-san (。・ω・。)ノ♡

Yamazaki Kento's Filmography ReviewWhere stories live. Discover now