day 29 :: titik terang

527 162 67
                                    

walaupun kemarin aku berkata dengan penuh keyakinan seperti itu, nyatanya kini aku duduk diam termenung di bangku kelas sambil memandang ke luar jendela.

sungguh, aku bingung harus bagaimana lagi.

besok sudah hari terakhir, namun titik terang tak kunjung kutemukan.


apa aku harus menyerah saja?





"weh."

aku menoleh dan mendapati seorang pemuda datang menghampiriku dan menyodorkan ponselnya.

"apaan?" tanyaku tidak mengerti.

"liat aja dulu."

aku mem-play video yang terdapat di dalam ponselnya. beberapa detik pertama belum menunjukkan adanya kejanggalan, hanya video perundungan yang biasa terjadi di kantin sekolah ini.

setelahnya, barulah aku membulatkan mataku.

"kenapa lo tiba-tiba nunjukin ini ke gue?" tanyaku.

"gue juga belom lama nemuin ini."

aku menggelengkan kepalaku. "bukan. maksudnya kenapa lo tiba-tiba mau bantuin gue?"

"ck! tinggal bilang 'makasih' aja susah amat."

aku tersenyum kecil melihat pemuda di hadapanku ini mengoceh dengan raut wajah masamnya.






"makasih, hee."

-----





















"kak seoho."


"hm?"


"gue mau minta tolong, boleh?"


"apa tuh?"





































































"bantuin gue nangkep kak youngjo."

the whispering | oneus [✓]Where stories live. Discover now