Menanti Karya

39 10 0
                                    

Jee n Desni

Dalam 10 dekade,
Tanpa bias yang menyela sang surya
Membasahi rerumputan yang kutunggu
Bersamamu melewati buku kita,
Penantian karya pun akan tiba

Duduk berdampingan di kursi panjang
Tak empuk, namun nyaman karena cinta
Karya kita akan segera tercipta
Ini hanya sebentar, tak mungkin lama

Aku-kamu menunggu karya itu
Karya itu kutunggu bersamamu
Ditunggu kedatangan karya itu
Olehku, dan olehmu

5 Januari 2021
.
.
.
Yuk hargai karya penulis dengan memberi vote dan komen. ☺️

99 Puisi Bersamamu 2Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang