Andai

14 0 0
                                    

Haruskah Aku kembali
Meniti petak nostalgia
Mengulang cerita
Merangkai mimpi
Menggapai asa yang hanya ilusi

Masih adakah maaf disana
Dilerung hati yang terdalam
Tuk sebuah kesalahan
Yang mungkin tak termaafkan
Yang tak terlupakan
Hanya tinggal selai tak berujung

Ya Allah..... Ampunilah
Andai takdir dapat ku rubah
Andai waktu dapat ku putar
Ingin ku perbaiki semua kesalahan
Ingin ku jelaskan semua kenyataan
Walau terasa perih dan menyakitkan

Tulisan SastraWhere stories live. Discover now