Fall in You [ Renjae ]

1.1K 36 18
                                    





cw/ kissing! harsh word!





cw/ kissing! harsh word!

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Raden



Raden

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.


Jeffie









"Raden! ayo jadi pacar aku!"

seluruh kegiatan yang ada di kantin mendadak terhenti. dunia seperti berhenti berputar dan waktu pula berhenti beberapa detik.

Raden sendiri yang tadinya duduk tenang sembari menyantap mie instan pesanannya seketika menjatuhkan alat makannya. matanya melirik kearah sebelahnya, dimana ada sesosok siswa yang sepertinya merupakan kakak kelasnya—melihat warna seragam yang berbeda—berdiri didekatnya dengan menyodorkan sebuah cokelat mahal.

mata tajam pria keturunan china tersebut memicing lalu melihat kearah orang-orang yang menatapnya aneh.

ah, ia baru teringat bahwa pemuda di sampingnya adalah Jeffie si famous.

"gue ga tertarik jadi pacar lo" jawab Raden dengan nada malas lalu melanjutkan acara makannya sebelum bel masuk berbunyi lagi. sial, ia baru saja bebas dari pelajaran matematika, dan sekarang ia merasa sangat lapar. tolong jangan mengganggu orang lapar.

sedangkan lawan bicaranya seketika merubah raut wajahnya. senyuman lebar dan lesung pipi yang terlukis di wajah manisnya, kini berganti dengan ekspresi sedih. jemari lentiknya meremas cokelat yang baru saja ia beli semalam dan sudah ia hias dengan pita bewarna peach kesukaannya.

"kenapa?" suara parau dari Jeffino Raharja atau yang kerap kali dipanggil Jeffie membuat Raden mendengus kesal.

"karena gue bukan orang kaya, pacarin aja tu Jaemin, udah jelas terjamin idup lo"

Jeffie menggigit bibir bawahnya kemudian menundukkan kepalanya. semua yang terjadi pada keduanya tidak luput dari pandangan seluruh siswa yang tengah menikmati jam istirahat. kebanyakan dari mereka menatap tajam kearah Raden dan sebagian memandang Jeffie dengan ekspresi sedih. Jeffie yang mulus dan cantik saja bisa ditolak orang biasa, mereka jadi memikirkan nasib mereka sendiri.

About Jaehyun Where stories live. Discover now