Kata Kata Bijak Motivasi

19.1K 272 13
                                    

Kalau masa depanku gelap, jelas lebih baik aku menghadapinya layaknya seorang laki-laki, daripada berusaha mencerahkannya dengan imajinasi-imajinasi yang sia-sia

Hidup adalah serangkaian peristiwa alami dan spontan. Jangan melawan kehidupan yang hanya akan menciptakan kesedihan. Biarkan realitas menjadi kenyataan. Biarkan semuanya mengalir secara alami

Siapapun bisa marah, itu sangat mudah. Namun marah kepada orang yang tepat, dengan tingkat kemarahan yang tepat, pada waktu yang tepat, dan dengan tujuan yang tepat, bukanlah hal mudah danbahkan seringkali dilupakan.

Keunggulan adalah sesuatu yang kita dapat dari latihan dan kebiasaan. Sesorang akan disebut unggul jika ia telah melakukan segala sesuatu berulang kali

Cobalah untuk belajar sesuatu tantang segala sesuatu dan segala sesuatu tentang sesuatu

Hidup adalah suatu tantangan yang harus dihadapi dan Perjuangan yang harus dimenangkan.Hidup adalah Kesusahan yang harus diatasi. Rahasia yang harus digali. Tragedi yang harus dialami. Kegembiraan yang harus dibagikan.

Cinta yang harus dinikmati, dan Tugas yang harus dilaksanakan.Inilah hidup sebagai romantika yang harus dirangkul. Resiko yang harus diambil. Lagu yang harus dinyanyikan. Anugerah yang harus dipergunakan. Berkah yang harus dicapai., dan mimpi yang harus diwujudkan.Kala anda dalam keadaan lapang, maka ketahuilah bahwa kehidupan merupakan kesempatan yang harus dipakai, jangan pernah lalai untuk menggunakannya

Setiap jalan hidup yang kita lalui harus bisa mendatangkan pelajaran untuk terus menapaki jalan itu. Karena jalan kehidupan begitu panjang dan bermakna

Sukses bukanlah milik mereka yang pintar dan cerdas. Sukses adalah milik mereka yang memiliki mimpi dan berjuang mati-matian untuk menggapai mimpi itu .Berbicara tentang mimpi, tak ada yang namanya penyesalan. Menyesal sama seperti mengejar bayangan kita sendiri. Semakin dikejar, semakin jauh dari jangkauan kita.

Ejekan adalah sarapan bagi saya, penolakan adalah makansiang bagi saya, dan kritikan adalah makan malam saya. Itulah yang membuat saya lebih tegar dan kuat.

Kata Kata MotivasiWhere stories live. Discover now