Untaian Resah

4.1K 73 1
                                    

Resah ini membantaiku
Bersama kata rindu yang terus meronta
Melolong bagai anjing yang kelaparan
Lapar akan kasih sayang dari yang dikasihi

Lalu apa arti semua ini ?
Jika hanya akan terbengkalai saja
Membisu bagai awan yang menangis
Menahan perih yang kadang menerpa

Resahku tak terarah
Resahku tak bertepi
Resahku....

"Sepi"

Di Sepertiga MalamkuWhere stories live. Discover now