Sebuah film dari negara Turki yang sangat greget dan menakutkan. Tak kalah dari yang namanya Paranormal Activity, The Conjuring ataupun İnsidious.
Film ini sekarang sudah masuk ke jilid lima. Mantap banget pokoknya. Gue sendiri di sini akan mereview...
Pertemuan Hilal dan Orhan seakan tak ada habisnya di film berseries Siccin. Setelah beberapa kali berkawan maupun bermusuhan, di tayangan terakhir keduanya seakan menjadi lawan lagi.
Sebelumnya para penonton pernah tahu persahabatan antara mereka berdua tatkala berada di Seri 4. Mereka bekerja sama mengalahkan hantu yang sangat mengganggu dan berusaha membunuh mereka pelan-pelan.
Untungnya, Orhan menjadi penyelamat bagi keluarga Hilal yang sangat terancam. Dia mampu meruqiyah nenek Hilal yang dirasuki hantu "Eve Satma" (gue kasih tuh karena di Eps ini ada adegan dimana si Hantu melarang ayah Hilal untuk menjual rumah itu.)
Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.
Di seri terakhir, mereka menjadi musuh. Saling mengancam menjadi eps yang paling menakutkan disini. Hilal yang bertemu dengan Orhan langsung melakukan intermezzo terkait pertemuannya dengan Orman.
Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.
Orhan seakan kembali bernostalgia dengan semua yang telah terjadi dengannya. Bagaimana keduanya dipisahkan, lalu kemudian dipertemukan kembali dengannya dengan nasib yang berbeda dari sebelumnya
Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.
Siapa yang akan menang? Entahlah karena mimin sampai saat ini tak sempat untuk menontonnya.