4

18 4 0
                                    

Dan hari ini, hari pertema mereka Kuliah, Olivia mengambil jurusan hukum sedangkan, Abiyu menggambil jurusan sejarah, sama seperti teman nya Kairen.

Ospek akan di adakan sebentar lagi, seluruh mahasiswa baru disambut layak nya tamu, mereka bebas mengenal Kampus mereka dan diajak berkeliling Kampus. Mereka juga dikenalkan dengan Kakak tingkat mereka.

Dan tetap saja ada satu orang yang tidak perduli dengan semua itu, Ia adalah Raiyen Wakil Ketua BEM UM. Berbeda dengan semua anggota BEM, Raiyen menjadi orang yang paling dingin sejagat Universitas. Ia selalu sibuk dengan pekerjaan nya sendiri, ya meski sebener nya pekerjaan nya tidak ada. Bisa dibilang sok sibuk lah,

Raiyen lewat dan melintasi kerumunan Mahasiswa Baru, sontak ia menjadi perhatian, karena wajah congkak nya. Tak terkecuali Olivia,

"Gila ni anak sombong amat kayak nya, tapi keren sih." Dalam hati Olivia.

Sepertinya Olivia Tertarik pada Wakil Ketua BEM. Memang sih wajah nya tidak terlalu memalukan, hanya saja tak ada yang bisa memecahkan hati batu nya.

Iya semua orang dikampus sudah mengetahui sifat Raiyen. Tapi dibalik itu semua orang belum mengetahui alasan nya "kenapa bisa begitu," yang jelas Raiyen anak satu-satu nya di keluarga mereka, Ia hanya tinggal bersama Ibu nya, sama seperti Abiyu, seperti nya Raiyen lahir di keluarga broken home. Tentang apa masalah nya, mungkin nanti saja.

___

Seperti nya hari pertama dikampus baru terlihat menyenangkan, tanpa sadar mereka telang menghabiskan banyak waktu hari ini. Olivia terlihat kelelahan, ia terduduk terkapar diantar ribuan Mahasiswa baru disekitar nya, keringat nya menetes, hingga make up tipis nya tak tersisa, jujur ia lebih cantik seperti ini. Sedangkan Abiyu duduk menyendiri dibawah pohon rimbun sambil memanjangkan kaki nya, tak lama berselang seseorang kakak tingkat mereka naik ke atas podium untuk mengumumkan bahwa mereka diperbolehkan pulang.

"Melelahkan," Kata Abiyu dalam hati nya,

"Heeee," helah napas panjang Olivia.

"Akhir nya, usai juga mereka," Wakil Ketua BEM, sambil mengamati Mahasiswa baru yang sudah mulai beranjak pulang.

Sesampai nya Olivia di apartemen nya, ia langsung menelpon Ayah nya. Tetapi seperti nya Ayah Olivia sedang sibuk hingga tidak sempat mengangkat telpon anak nya, Olivia tidak menghiraukan itu Ia langsung bergegas mandi.

Dan begitulah hari pertama mereka kuliah.

___

18:00

Berbeda dengan Olivia, Abiyu ditelpon langsung oleh Ibu nya, mereka tampak tertawa dan bahagia mendapat kabar satu sama lain, hingga tak sadar sejam mereka habiskan untuk berbincang.

"Semoga kau menjadi dewasa pulang dari sana Nak." Harapan Ibu Biyu.

Selepas menelpon anak nya, terlihat seseorang menelpon Ibu Biyu, Sama seperti menelpon anak nya, Ia berbincang lama ditelpon itu. Dan setelah usai, ia terlihat bergegas pergi dari rumah nya, seperti nya sangat penting. Benar saja Ia terlihat tergesa-gesa untuk beranjak pergi.

Ia mengendarai mobil nya sangat cepat, hingga berhenti di persimpang jalan, terlihat seorang pria yang sudah terlihat dewasa, menaiki mobil nya, dan menggantikan nya menyetir. Pria itu terlihat sangat rapi, mereka berjalan berdua, hingga memasuki sebuah caffe, mereka duduk di sebuah ruangan tertutup, seperti nya, tempat itu Sudah dipesan sebelum nya, terlihat dari keadaan sekitar mereka, tak ada satu pun pengunjung yang makan, dan nongkrong di caffe tersebut.

RHHWhere stories live. Discover now