Harinya Aa' Atuy 🐙

1.7K 312 55
                                    


Hari ini Shayuta berulang tahun. Saat bangun tidur dia langsung bergegas ke arah rumah dengan berharap kalau ada Ita yang menyambut nya dengan sebakul nasi kuning dan telur bumbu serta sayur oseng seperti biasanya.

Tapi yah didapatinya adalah Ita dan Arwan yang lagi bersiap-siap untuk pergi.

"Umi sama Abah mau kemana?" tanya Shayuta

"Tumben sudah bangun" Sindir Arwan sambil mengacak pelan rambut Shayuta

"Udah berapa hari teu keramas tuy?" tanya Arwan

"Baru 3hari bah"

Ita tersenyum kemudian memeluk Shayuta, "Selamat hari lahir Aa' Atuy, semoga apa yang disemogakan segera tersemogakan. Tetap jadi Aa' Atuy kebanggaan Umi"

Shayuta tersenyum sambil membalas pelukan Ita.

Setelah Ita, Arwan juga memeluk Shayuta sambil menepuk punggungnya, "Selamat ulang tahun, semoga lebih bisa bersikap dewasa dan bisa berbaikan dengan Dadang"


🏘️


"Yo bro selamat tambah tua" Ecan memeluk Shayuta

"Selamat hari lahir, gondrong" Theo juga ikut memberikan ucapan selamat tanpa pelukan

"Gak mau peluk gue?" tanya Shayuta sambil melebarkan tangannya

"Nanti kalau lu udah mandi pake 7mata air"

"Sialn"




"Gak ucapin bang Atuy?" tanya Jeril ke Dadang

Dadang tersenyum, "Mau, tapi ntar gue di anjngn gimana?"






Kali ini geng paviliun membantu di perkebunan, karena urusan di sawah sudah kelar.

"Kun, nih mobil box mau nganter kemana?" tanya Doyard

"Ke tempat tujuannya Aa' " Kun tersenyum penuh arti kemudian kembalih menyibukkan diri dengan berbincang ke salah satu supir mobil box tersebut

"Bang, bisa masak takoyaki gak?" tanya Renaldi sedikit berbisik di samping Alten yang lagi panen kembang kol

"Makanan Jepang itu kan?" tanya Alten

"Iya bang, ehm anu-- itu-- Kak Yuta suka makan takoyaki, kan umi lagi pergi, jadi gak ada yang buatin nasi kuning" Renaldi sebenarnya canggung mau minta tolong Alten mengenai Shayuta, Renaldi bahkan udah memikirkan kalau-kalau rencana ini ketahuan paling tidak dirinya di maki-maki Shayuta.

"Emang ada gurita?"

"Adanya tempe bang"

"Yaudah gak usah takoyaki, bikin tempe orek aja"





Saat memanen jagung, Ecan mendapati ulat bulu yang nempel di rambut jagung.

"Mat, Mamat lu liat deh ada yang lucu" Ecan nunjukin ulat bulunya

Mark yang haus akan hal lucu-lucu mau aja di bodohin Ecan, "Mana?"

Pas saat Mark mendekat Ecan malah melemparinya Ulat bulu

"FCK U!! BRNGSK!!"










Ata yang dimintain tolong beli gurita sama Renaldi awalnya melongo, Ata bisa pastikan kalau seumur hidup dia gak pernah lihat gurita secara langsung ehh ini malah di suruh beli. Tapi Alten bilang kalau gak ada gurita bisa ganti cumi-cumi aja.

Untung ini Renaldi yang minta tolong dan untuk hubungan Renaldi-Shayuta agar lebih baik akhirnya Ata berangkat kepasar bersama Jeffrey.

Why always Jeffrey yang selalu bareng Ata ¯\_(ツ)_/¯

[AU] Paviliun 🏘️ | NCT ✔Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang