➳ OS─perfect daddy

988 152 0
                                    

👨🏼‍🍼perfect daddy👨🏼‍🍼

Choi Siwon masih sibuk menenangkan bayi mungil digendongannya sembari bersenandung.

Ia sesekali terekekeh ketika bayi perempuan itu menyedot botol susu dengan cepat.

" haus sekali ya ? "

Senyumnya perlahan pudar kala matanya menyelami pahatan cantik bayi mungil digendongannya, mirip sekali dengan sang ibu, mendiang istrinya.

" anak kita cantik sekali, aku berjanji akan menjaganya Yoona-ah "

👨🏼‍🍼perfect daddy👨🏼‍🍼

" Choi Lili, berhenti menari! Kau bisa merobohkan rumah ini "

Siwon berkacak pinggang kala melihat sang putri tersenyum memamerkan giginya saat membuka pintu kamarnya.

" selamat pagi CEO Choi " sapanya

" aigoo ada apa dengan pakaian mu ini ? Ya tuhan, lili kau ini mau sekolah atau mau bertarung " lelaki Choi itu memijit kepalanya yang pening.

Lili merangkul leher sang ayah walau kesusahan, ia mengecup pipinya " gwenchana daddy, anak mu ini akan selalu terlihat cantik bahkan jika memakai kostum gorila " kekehnya

" terserah -cepat sarapan daddy sudah menyiapkan nasi goreng kimchi untuk mu "

" yoksi!! Daddy yang terbaik! "

👨🏼‍🍼perfect daddy👨🏼‍🍼

Choi Lili menatap Ahn Saem, guru perempuan baru yang menggantikan Joo Saem.

" memang apa hubungannya gaya pakaian ku dengan cara mendidik orang tua ku, saem ? "

Guru pengganti mata pelajaran sains, Ahn Sejeong menatap sinis anak muridnya " tentu ada, jika ibu mu mendidik mu dengan baik dan memperhatikan mu, maka kau tidak akan menjadi gadis berantakan seperti ini "

Siswa siswi dikelas diam, mengutuk mulut sang guru baru yang tak tahu dengan siapa ia berbicara. Namun tidak dengan Jeon Jihoon, pemuda itu angkat bicara.

" Saem! Kenapa kau berkata seperti itu! Topik itu sangat sensitif untuknya! " geram Jihoon

" kenapa ? Apakah ibunya pergi dan tak mau mengurusinya ? Pantas saja kelakuannya seperti itu! Dasar gadis pembangkang! Ibu mu pasti menyesal telah melahirkan mu. "

Brak

Seluruh penghuni kelas itu tersentak kala Lili menendang meja didepannya hingga terdorong jauh.

" hanya karena aku terlambat masuk, bukan berarti orang asing seperti anda berhak mengurusi kehidupan pribadi saya! "

Lili menggeram, gadis yang biasanya ceria itu terlihat menakutkan dan kalut.

" seharusnya kau tahu diri! Kau hanya guru baru yang tak tahu apa pun tentang ku! "

" jika kau mempertanyakan didikan ku, aku akan menjawab bahwa daddy ku lebih dari cukup mendidik ku selama ini dengqn ajaran-ajarannya! Dia berperan sebagai ayah dan ibu untuk ku, menggantikan ibu ku yang sudah meninggal karena melahirkan ku! "

" eomma, eomma ku meninggal! Lalu bagaimana bisa ia mendidik dan memperhatikan ku! "

Lili kalut, ia mendorong Ahn Sejeong tanpa ada yang berani mencegahnya " kau! Kau tak tahu apapun tentang ku tapi kau berani berbicara seperti itu! "

" ucapan mu sangat menyakitkan! Dan ku pastikan kau akan mendapatkan balasannya! "

Lili keliuar dari kelasnya, tak memperdulikan panggilan teman-temannya.

Ia berlari, menuju tempat dimana ia harus bersandar, Ayahnya, rumahnya.

👨🏼‍🍼perfect daddy👨🏼‍🍼

" daddy bernarkan mommy menyesal telah melahirkan ku ? "

" apa mommy tidak mengharapkam kehadiran ku hingha mommy meninggalkan kita ? "

" apa mommy membenciku karena aku ia harus meninggalkan daddy ? "

" apa- apa mommy tidak menyayangi ku karena aku bukan anak laki-laki seperti kata haraboeji ? "

Isakan Lili membuat dada Siwon sesak, rasanya ia ingin menghabisi guru itu detik ini juga.

Selain ayah dari mendiang istrinya, guru baru itu menjadi penyebab Lilinya menangis kembali.

Siwon mendekap putrinya, mengecup puncak kepala gadis berusia tujuh belas tahun itu.

" semua itu adalah kebohongan sayang "

" mommy mu sangat menantikan kehadiran mu, mommy adalah orang paling bahagia ketika tahu bahwa kau adalah perempuan "

Siwon menarik nafasnya dalam, sesak sekali rasanya " mommy menginginkan kehadiran mu didunia ini sayang, itu sebabnya mommy mengorbankan dirinya demi kelahiran mu "

" jangan dengarkan mereka, kau lahir karena kau berharga. Ingat lah, daddy dan mommy sangat menyayangi mu "

" mau mengunjungi mommy ? "

Lili mengangguk, jika mommy-nya masih hidup mungkin kesempurnaannya akan semakin bertambah.

Ia bersyukur lahir dari rahim mommynya yang sanggup menyerahkan apapun demi dirinya dan dibesarkan oleh daddynya yang menyayanginya setulus hati.

Daddynya adalah sosok ayah yang sempurna.

Tamat

Ft Choi Siwon

🍦lili : Scoup oneTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang