02. 7Dream Terbentuk

641 119 94
                                    

Sedikit cerita tentang terbentuknya 7DREAM. Dulu Jafar, Jaiz, Haendra, Dan Rendy sudah berteman dari awal masuk SMA karena mereka berada dikelas yang sama. Sedangkan Mark meskipun berbeda kelas Tapi dia adalah teman Haendra dari kecil, Maka Haendra sengaja memperkenalkan Mark pada teman temannya tersebut Dan untuk Nada serta Aji itu karena mereka bertemu dieskul yang sama "musik".

7Dream memiliki arti yang sangat penting bagi mereka, Dari tempat untuk berpulang sampai melontarkan semua keluh kesah yang dihadapi. Meskipun hanya sekedar persahabatan dengan Hobi yang sama dan memang tidak sengaja terbentuk, Tapi 7DREAM bisa disebut sebagai rumah kedua setelah keluarga. Sudah banyak memori yang terukir disetiap harinya, Saling memahami dan tidak pernah melakukan pertengkaranlah yang membuat persahabatan mereka tidak terhentikan.

7DREAM artinya, Angka 7 jumlah member dari 7DREAM sendiri. Sedangkan DREAM yaitu "Mimpi", mimpi yang harus mereka capai, Mimpi yang ingin mereka raih bersama sama dan ketika mereka sukses, mereka ingin memberi banyak motivasi untuk orang orang agar tidak patah semangat.

Namun, waktu begitu singkat hingga Kelulusan pun tiba. Awalnya mereka pikir setelah ini, persahabatan mereka akan berhenti karena mereka akan melanjutkan pekerjaan masing masing. Maka satu ide yang muncul adalah melakukan shoot photo disaat kelulusan tersebut.

 Maka satu ide yang muncul adalah melakukan shoot photo disaat kelulusan tersebut

¡Ay! Esta imagen no sigue nuestras pautas de contenido. Para continuar la publicación, intente quitarla o subir otra.


Ini adalah foto yang diambil saat kelulusan Rendy, Jafar, Jaiz, Haendra dan Mark. Disana ada Nada dan Aji, tentu saja ini moment yang sangat penting dan awal mula perpisahaan akan terjadi. Karena itu, Mereka Harus mengabadikan moment tersebut. Sebenernya saat mereka akan melakukan sesi Foto, mereka melewati banyak ujian dulu, Dari malu bilang ke tukang foto sampe gatau pose yang bagus gimna.

"Dra sama lo bilang nya gih, lo pemberani."

"Gamauu!" Haendra menggelengkan kepalanya beberapa kali

"Buruuan lah," Jaiz ngedorong Haendra beberapa kali, Bahkan Haendra sampai Mau jatoh.

"Mark aja Mark."

"Ga! Gue ganteng, banyak yang nyerbu nanti."

"Ih Gayanya paraah."

"Lo aja Jafar, mau ga?"

"Gagagaga, nanti gue traktir kalian janjii," Jafar berlaga lucu saat itu, yang lain cuma bisa pasrah sama kelakuan temannya yang satu ini.

"Yaudh Haendra fix."

"Gue mulu, lo dong Iz" kata Haendra sambil mengehembuskan napas secara kasar.

"gabisa ngomong gue."

"ya terusss Kenapa harus Gueeeeee??" Haendra nunjuk nunjuk diri sendiri.

"soalnyakan lo gaada malu malunya sama sekali gitu," jawab Nada.

"Bener, Gausah malu lah chan."
"Lu ganteng serius."
"lu baikk."

"kalian gaada keberanian sih, Yaudah bentar," ucap Haendra sambil bersiap siap untuk berjalan untuk menghampiri Kang Foto.

7DREAM - NCT DREAM [END]Donde viven las historias. Descúbrelo ahora