Prolog

1.2K 109 17
                                    

Bagaimana jika selama ini manusia hidup berdampingan dengan mereka para werewolf?

Xavier Julient seorang Alpha. Di umur ke-18 di usia kedewasaan para werewolf selain mendapat statusnya yang sedari awal sudah di prediksi menjadi seorang Alpha. Pemuda ini mendapat tato yang melambangkan matenya.

Tak seperti teman sebayanya dimana tato mereka biasanya tercetak atas satu unsur hewan dan satu unsur tumbuhan. Tato milik Alpha muda itu sedikit berbeda.

Seekor burung phoenix yang dililit oleh naga dengan warna merah cerah yang terlihat mencolok di kulit putihnya.

Lain sisi, Orion Blue atau yang memilik nama lengkap Orion Alexander De’Blue itu merupakan keturunan Elder yang memimpin salah satu pack terkenal. Blue Moon Pack,

Terlahir menjadi seorang Enigma dan calon elder selanjutnya tentu menjadikan Orion memiliki jari emas. Dia kuat, tampan, dan kaya raya. Hampir mendekati sempurna.

Namun di usia yang ke-18 tepat selepas upacara kedewasaanya, Orion memutuskan mengenyam pendidikan dan berbaur bersama para manusia biasa, dengan apik menyembunyikan statusnya.

Selama 6 Tahun sebelum harus kembali ke packnya, menjadi Elder selanjutnya dan menyambut takdir baru yang menjungkir balikkan hidupnya yang ia anggap sempurna.

****

About EABO

Seperti omegaverse umumnya ada, Alpha, Beta, Omega, dan terakhir Enigma.

Enigma pasti akan berakhir menjadi seorang Elder. Biasanya hanya aka nada 1 enigma dalam pack yang akan menjadi Elder. Seorang Enigma juga akan memiliki keturunan Enigma.

Dalam cerita ini, setiap werewolf dapat berubah wujud menjadi serigala atau shift.

Mate, merupakan pasangan yang ditakdirkan oleh Moon Goddess (Tuhan yang mereka percaya).

Sepasang mate tidak dapat saling menolak. Jika mereka memutus ikatan maka kematian yang akan menanti mereka.

Setiap werewolf memiliki feromon khusus, kecuali Beta.

Alpha tidak harus bersama Omega, tergantung dari Moon Goddess yang mengatur mate mereka. Alpha dapat bersama dengan Beta ataupun Alpha juga bahkan Enigma. Hukumnya juga terjadi sebaliknya

Mereka yang menjadi pihak bawah baik laki-laki atau perempuan dapat mengandung dengan izin Moon Goddess.

Heat : merupakan masa birahi omega yang dapat terjadi setiap 6 bulan sekali, masa omega paling subur yang dapat langsung dibuahi dengan keberhasilan 100%

Rut : merupakan masa birahi Alpha dan Enigma yang dapat membuahi omega atau semua pihak bawah dengan keberhasilan 100%

Hanya pasangan yang saling ditakdirkan oleh Moon Goddess yang dapat memiliki keturunan. Pasangan yang mengkhiantai separuh lainnya akan dihukum dengan kematian secara langsung.

.

.


.


Ps : Saya gak suka cerita tentang ada alur orang ke-3 jadi tenang saja. Tidak akan ada konflik terkait orang ke-3 ataupun Cheating.

AlphaWhere stories live. Discover now