#35

2 1 0
                                    

Distraksi. Kita tidak bisa menghindar dari itu. Cukup sesuaikan dan takhlukan.

Hari ini aku ingin sampaikan ke kalian tentang perasaan ku yang menemui arti bahagia dalam sebuah kertas. Dan bahagia itu pilihan. Kita punya interpretasi tersendiri tentang ini, menurutku sesuai tapi sangat mungkin tidak cocok bagi kalian. Ia menuliskan bahwa bahagia adalah tentang memaknai hari ini, tentan bersyukur kita ada hari ini. Menghilangkan hasrat. Tidak merasa ada yang hilang dari diri. Iya kita hari ini. Kamu, senyumu, tingkahmu, dan lakumu semuannya hari ini. Apakah kita sadar? Itu sangat susah, karena pikiran kita cukup membuat kita untuk gelisah. 

Kalian pernah dengar ini? Pikiran tenang, tubuh yang bugar, dan rumah yang penuh cinta. Hal - hal ini tidak dapat dibeli. Mereka harus diupayakan! 

Ingatlah itu, sering kita hanya memikirkan hal - hal yang berujung sengsara kemudian. Biarlah merasakan sangkit yang singkat tapi bahagia kemudian. Semua perlu diawali dan harus ditekuni. Bahagia, aku pun sadar bahwa diri ini cukup lemah. Aku maknai diriku perlu damai, dalam arti bahagia itu. 

Tidak perlu mewah, cukup sederhana dan bersama tawa itu. Meditasi, membaca, dan berdialog denganmu itu sedikit membantu. Walaupun pikiran ini suka berlari-lari entah apa yang ia ingin. Dan aku belajar, karena bahagia itu dipelajari. Uang memang membantu tapi ini bukan soal materi. Walaupun tigal hal utama dalam hidup kita tahu, harta, kesehatan, dan kebahagiaan. Tapi ia bekerja dengan urutan kebalikan. 

Perasaan ini seperti segara yang mengombang-ambingkan kapal ditengah laut. Membuat gelisah, cemas, dan pasrah. Perasaan ini cukup memakan korban. Bahkan mungkin diri ini sendiri? 

Aku tahu bahwa kita hidup dengan jalan kita. Semua bukan tentang hal diluar diri. Tapi dari diri kita, mengkontrol reaksi. Bukan hanya tentang hal positif. Karena sesuatu itu selalu kontradiktif, kita menyuakai dia, berarti ada yang tidak kita suka. Tapi, bahagia adalah tentang menghilangkan itu semua ida

KISAH 100 HARIWhere stories live. Discover now