05. The Answer

1.7K 182 95
                                    

"Pesta sialan!" Kesal Cha Young yang sedang menahan dirinya "Aaahh..." Ia tampak frustasi menunggu Vincenzo yang meninggalkan nya masuk ke dalam mini market.

"Minum lah" Vincenzo memberikan sekotak susu padanya

"Kau pikir aku keracunan?"

"Tak salah berusaha"

"Apa ini akan berhasil?"

"Entahlah"

Cha Young meneguk nya dengan cepat, entah berhasil atau tidak mereka berdua sama-sama tidak tau.

Hujan deras malam itu benar-benar menutup pandangan mereka dan Vincenzo sadar akan berbahaya jika mereka melanjutkan nya.

"Tunggu hujan nya mereda"

"Vin bisa nyalakan AC nya, aku sangat gerah"

"Kita bisa sakit setelah nya, badan mu basah" Vincenzo menyandarkan tubuhnya

"Aaaah, aku bisa gila berapa banyak yang di masukan"

"Tenang lah kau bisa mengatasinya"

Cha Young menggelengkan kepalanya, ia benar-benar sangat ingin mendapatkan sentuhan, Vincenzo memiringkan kepalanya menatap Cha Young yang sangat tersiksa.

"Kau mau ku tinggalkan? Mungkin kau bisa melakukan nya sendiri"

"Kau gila? Aku tak pernah melakukan hal seperti itu"

"Lebih gila lagi kalau aku menawarkan diri bukan?"

"Kau benar-benar tak membantu" Vincenzo sedikit tertawa mendengar nya

"Need a hug?" Vincenzo menatapnya

"Kenapa menatap ku seperti itu? Kau membuatku menginginkan mu" Batin Cha Young dengan nafas cepatnya

"Just trying to help"

"Yes, Please" Cha Young menerima nya

Vincenzo memundurkan kursinya dan membantu Cha Young menyebrang "i'm sorry" Cha Young duduk di paha Vincenzo dan kedua kakinya menghampit.

"Woow~"

"Kau membuatku berubah pikiran"

"Just kidding"

Cha Young mengalungkan tangan nya di tengkuk Vincenzo dan sekarang Vincenzo tau ini berbahaya apalagi ketika wanita itu menenggelamkan wajahnya, hembusan nafasnya dan keluhan kecil nya membuat Vincenzo bak meminum sesuatu yang sama dengan nya.

Dadanya pun ikut sesak menahan tubuh Cha Young di atasnya "Cha Young-ah jangan banyak bergerak"

"Kau tau betapa menyiksa nya ini?"

"Tenanglah, kau bisa mengatasinya" Vincenzo menepuk pinggang Cha Young "Alihkan pikiran mu"

"Kau wangi"

"Alihkan pikiran mu" Vincenzo membalas pelukan nya. Hujan yang deras serta wiper yang tak ia nyalakan menutupi mereka di dalam sana.

🌺🌺🌺🌺🌺

Beberapa kali Cha Young mengencangkan tangan nya dan sangat ingin menyerah, melakukan nya dalam satu malam di rasa tak apa, pikiran sempitnya.

"Rasanya lebih nyaman" Vincenzo merasakan sesuatu yang berbeda entah memang memeluk orang yang berbeda atau memang rasanya bertambah setelah tiga tahun tak bertemu.

Vincenzo menurunkan sandaran nya karena cukup merasa posisi mereka kurang nyaman dan ternyata mereka berdua justru terkejut "Maaf" Vincenzo tak bisa melepas pandangan nya dari bibir nude itu, bukan hanya dirinya wanita itu pun sama tak  berjarak yang membuat mereka seperti itu.

BLACKLIST | ENDTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang