68. Luka Gores

9 3 0
                                    

Luka gores, luka yang terbentuk ketika kulit terkikis. Dan mengacu pada luka yang sama dalamnya dengan epidermis.

Sumber:
Hataraku Saibou

Luka gores atau laserasi adalah luka yang terjadi saat kulit atau jaringan di bawahnya robek atau terbuka. Berbeda dengan luka lecet, lapisan kulit terluar (epidermis) pada luka ini tidak terkikis.

Robekan laserasi bisa bervariasi tergantung penyebabnya. Luka gores bisa dalam atau dangkal, panjang atau pendek, dan lebar atau sempit.

Luka gores pun dapat terjadi pada bagian kulit mana pun, tetapi paling sering terjadi pada tangan, jari tangan, dan jari kaki.

Laserasi ringan biasanya kecil, dangkal, dan tidak mengeluarkan banyak darah sehingga tidak membutuhkan pertolongan medis dan bisa diobati di rumah.

Namun, jika robekan cukup dalam atau sudah mencapai lapisan lemak di bawah kulit, tentu korban harus segera ditangani oleh dokter.

Sumber:
Hello Sehat

Catatan yang Mungkin BergunaWhere stories live. Discover now