AL SHAKA 33

888 121 47
                                    

"Aku harap dapat merayakan momen spesial ini selamanya denganmu. Selamat ulang tahun, manusia favoritku."

🦋🦋🦋

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

🦋🦋🦋

Akhir akhir ini Shaka sangat sibuk dengan pekerjaan kantornya, laki laki itu selalu pulang malam karena mau tidak mau ia harus menyelesaikan pekerjaan nya.

Alena merasa khawatir dengan kondisi kesehatan suaminya, karena Shaka sering sekali melewatkan makan siang nya.

Terkadang ketika Aska tidur siang, Alena menyempatkan dirinya untuk pergi ke kantor suaminya, mengantar kan makan siang untuk Shaka.

🌌🌌🌌

Malam ini Shaka tidur memeluk istrinya, Alena merasa kan hembusan Shaka yang begitu panas. Tangan Alena bergerak menyentuh dahi suami nya, badan Shaka sedikit demam, membuat Alena berniat untuk mengambil Kompresan.

"Enghh" lenguh Shaka merasakan ada yang menempel di dahi nya.

"Shut, tidur lagi sayang" ujar Alena mengeratkan pelukan nya agar Shaka merasa hangat.

Alena mengelus elus rambut suaminya agar Shaka kembali terlelap.

Mencium kening Shaka yang terasa hangat "besok engga usah ke kantor ya, badan kamu demam"

Shaka tidak menjawab, ia hanya mencari tempat yang nyaman dalam pelukan istrinya.

* * *

Pagi ini, Alena Baru saja menyelesaikan memasak sarapan untuk suaminya, setelah menyelesaikan kan acara memasak nya ia berniat untuk kembali ke kamar melihat kondisi suaminya.

Setelah pintu kamar terbuka, terlihat seorang pria yang sudah rapih dengan pakaian kantornya, Alena menggeleng heran mengapa suaminya ini sangat keras kepala sekali.

"Ka, kamu mau berangkat kerja?" Tanya Alena, membuat Shaka membalik kan badan nya menghadap istrinya.

"Emangnya sudah sembuh?" Tanya nya kembali, menghampiri suaminya dan menyentuh dahi Shaka yang ternyata demam nya sudah turun.

Shaka mendekat mencium kening istrinya "tenang aja, aku udah sembuh sayang" Shaka mendudukkan dirinya di sofa dengan memeluk perut istrinya.

Alena tersenyum "ya udah, sarapan dulu yuk"

Shaka menurut dan beranjak dari duduk nya, merangkul pinggang Alena keluar dari kamar menuju meja makan.

Siang ini Alena tengah menyiapkan makan siang untuk diantar kan ke kantor, Shaka memang sedikit susah makan jika dirinya sibuk dengan sesuatu. Dengan itu, Alena harus mengingat kan nya berkali kali

AL SHAKA [ON GOING]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang