13

1.8K 209 2
                                    

'Aku ragu,apakah aku harus pergi makan malam dengan mereka?tapi,aku tak mau membuat mereka kecewa,aku akan datang,huh bismillah'

Angin malam menusuk kulit gadis bercadar itu,ia menyusuri jalanan dengan kepala menunduk,ia sedikit bergegas karena takut terlambat dan membuat mereka menunggu

"Assalamu'alaikum ummi,pak ustadz"

"Wa'alaikumsalam,mari masuk nak"

'ucap ummi dengan senyum manisnya,dan gamis rapih?ada apa ini?bukan hanya ummi,pak ustadz juga Arsyad memakai koko rapih?ini kan hanya makan malam?tapi mengapa ada papah juga?ada apa ini?'

"Loh kok ada papah?"

"Iya karena hari ini bukan makan malam biasa,hari ini adalah acara lamaran Arsyad"ucap pak ustadz

"Maksudnya kak Arsyad dan Sarah?"

"Sarah?gak mungkin lah ka,kan sarah itu Adik nya Kak Arsyad"ucap sarah

"Tapii,waktu itu kata ummi,Sarah adalah tamu yang spesial"

"Iya memang spesial,kan sarah adalah anak ummi,yang baru pulang dari Australia"

"Jadi,lamaran ini untuk Kak Arsyad dan~"

"Yaa,dan kamu Aziella"ucap papah

Deg~

Aziella berusaha menahan tangis kebahagiaannya,ia tak menyangka,bahwa ia akan menikah dengan pria yang selama ini ia sebut dalam do'a nya, sungguh ia merasa bersalah kepada Allah ia lupa pada firman Allah:

"Wahai orang-orang yang beriman! Jauhilah banyak dari prasangka, sesungguhnya sebagian prasangka itu dosa, dan janganlah kamu mencari-cari kesalahan orang lain, dan janganlah ada di antara kamu yang menggunjing sebagian yang lain. Apakah ada di antara kamu yang suka memakan daging saudaranya yang sudah mati? Tentu kamu merasa jijik. Dan bertakwalah kepada Allah, sungguh Allah Maha Penerima Tobat, Maha Penyayang."
(QS. Al-Hujurat: Ayat 12)

"Pah,ummi,pak ustadz,Aziella masih gak percaya,kok ummi dan pak ustadz mau menikahkan aku dan kak Arsyad?"

"Karena ummi percaya,kamu adalah wanita yang baik,dan awalnya ummi yang mau jodohkan kamu dan Arsyad,saat ummi bilang mau menjodohkan Arsyad,Arsyad menolak,tapi setelah ummi bilang bahwa wanitanya itu kamu,Arsyad pun bilang kalo dia sudah mengagumi kamu sejak pertama kali kalian bertemu?sejak kalian tabrakan"

"Ummi,kenapa ummi kasi tau semuanya pada Aziella?"ucap Arsyad,sambil menyembunyikan rasa malunya

"Tabrakan?jadi kak Arsyad juga ingat?"

"Aku akan ceritakan semuanya setelah kita halal"ucap Arsyad

****

'Sebuah penantian yang didasari atas rahmat-Nya  akan berujung pada cinta yang indah karena takkan ada rasa kecewa saat kita menggantungkan semuanya pada Allah SWT.'
-ukh_nrny🍁

Bagaimana???memang sedikit berbeda lamarannya,tidak seperti pasangan lain,tapi begitulah takdir,tidak ada yang tau,karena,skenario Allah lebih indah

Tinggalkan jejak kalian dengan meng klik tombol bintang
👇

Ayah izinkan ku memakai niqabWhere stories live. Discover now