♻misteri 52

5K 378 1
                                    

Taehyung dan hyera berjalan kaki dari halte menuju ke rumah hyera.

Keduanya sudah memasuki kompleks perumahan hyera.

Keduanya masih nyaman untuk saling mendiami satu sama lain.

Merasa tak nyaman dengan suasana canggung ini. Hyera pun mulai membuka suara.

"Bagaimana dengan kabar flora?" tanyan hyera

Taehyung memasukkan kedua tangannya kedalam saku celananya. Dan berjalan santai.

"Dia baik baik saja"

"Kenapa aku jarang melihatnya?"

"Karna kau jarang kerumah. Dan, dia juga sibuk berkencan dengan kekasihnya saat ini"

"Hah?! Kencan?!"

"Yah, kenapa kau kaget begitu?"

"Ti-tidak. Hanyan saja aku tidak percaya bahwa dia berkencan. Lalu bagaimana reaksimu dan seok jin saat mengetahuinya?"

"Menurutku itu hal yang wajar jika dia berkencan. Dia sekarang kan sudah dewasa. Dia sudah menginjak kelas 10. Dan aku memberitahunya, bahwa dia harus menerima resikonya. Sedangkan jin, dia malah terlihat shok sepertimu. Malah, melebihimu. Dan dia juga mengoceh layaknya ibu ibu. Dia memberitahu pada flora, untuk lebih foqus pada sekolahnya. Apalagi saat ini dia sudah SMA."

"Yah, aku setuju dengan kim seok jin"

"Kau tidak menyetujui ku?!"

"Tidak juga" hyera tertawa melihat wajah kesal taehyung.

"Kau benar benar membuat hatiku hancur"

"Hahaha.. Taehyung diamlah. Hahah, lucu sekali wajahmu"

"Yah aku tahu aku tampan"

"Awww appoo hyeraa" ringis taehyung. Saat mendapatkan cubitan di lengannya.

Dan tidak terasa keduanya kini sudah sampai di rumah hyera.

Cklekk..

"Pintunya tidak terkunci?" gumam hyera

"Mungkin kau lupa mengunci pintunya"

"Tidak, aku mengingatnya. Tadi siang aku menguncinya kok"

"Lalu?"

Dan seorang wanita berparuh baya pun datang sambil memamerkan senyumannya.

"Wahh rupanyan kalian sudah datang"

"IBUUU" teriak hyera dengan girang. Sambil memeluk erat tubuh ibunya.

"Aku sangat rindu dengan ibu" gumam hyera

"Ibu juga"

"Annyeong, ny. Min. Ups..um.. Maksudnya. Annyeong bu" sapa taehyung

"Yaampun taehyung. Kemarilah" gumam ny.min sambil memberikan pelukan pada taehyung. Dan dibalas hangat oleh taehyung.

"Aku merindukan pelukan mu ibu" batin taehyung

"Kenapa kau menangis?" tanyan hyera

Taehyung dengan cepat menghapus air matanya.

"Ah.. Tidak, a-aku hanyan merindukan ibuku" guman taehyung

"Memangnya ibumu dimana?" tanyan ny. Min

"Sudah di alam yang berbeda"

Ny. Min menutup mulutnya menggunakan kedua tangannya. Refleks, dia merasa kaget mendengar kabar tersebut.

"Yaampun! Benarkah?!"

"Yah" tatapan taehyung menjadi sendu.

"Sudah lumayan lama. Saat sebelum kelulusan"

"Yaampun, maaf. Aku baru mengetahuinya"

"Tidak masalah bu. Belum banyak yang mengetahuinya"

"Yasudah, lebih baik kalian masuk dan duduk. Ibu membawa oleh oleh"

Taehyung dan hyera duduk manis di sofa.

"Maafkan ibuku. Karna ibu kau menjadi sedih"

"Tidak perlu minta maaf. Tidak ada yang salah"

Hyera mengambil tangan taehyung dan menggenggamnya. Lalu tersenyum menatap taehyung. Seolah olah memberi kekuatan untuk taehyung.

"Makasih" gumam taehyung. Dan di balas anggukan oleh hyera.

"Ekhem.. Ekhem.." dehem ny. Min saat datang dengan membawa nampang berisi minuman.

Hyera melepas genggamannya dari tangan taehyung. Dan tersenyum kikuk. Taehyung hanyan tersenyum, rasanya ingin tertawa melihat tingkah hyera yang salting.

"Lanjutkan saja. Maaf jika ibu mengganggu kalian" gumam ny. Min dan menyajikan 2 minuman di atas meja. Lalu menuju ke kamar untuk istirahat.

"Silahkan di minum tuan kim taehyung yang terhormat" gumam hyera dengan nada meledek.

"Yak! Hwang hyera!"

"Yah, ada apa kim taehyung?"

Keduanya lalu tertawa.

Ting!

Taehyung merogoh handphonenya dari saku celananya.

|jin (1)

Jin : kapan kau pulang eoh?
Jin : cepatlah pulang, dan belikan aku cabai bubuk.

Taehyung : ya, aku akan segera pulang

"Hyera sepertinya aku harus pulang. Eomma menyuruhku pulang. Cabai bubuknya kehabisan, oleh karena itu dia menyuruhku untuk segera membeli cabai bubuk untuk masakannya"

"Eomma?"

"Jin eomma~"

Hyera tertawa.

"Hahahha lucu sekali"

"Ayo temani aku belanja cabai bubuk. Dan main ke rumah"

"Oke, aku pamit sama ibu dulu"

Taehyung mengangguk. Hyera berdiri dari duduknya. Dan menuju ke kamar ibunya.

Cklekk

"Ibu, aku mau pergi bersama taehyung"

"Ini, berikan pada taehyung, jin dan flora. Oleh oleh untuk mereka" gumam ny. Min sambil memberikan 3 paper bag berwarna coklat kepada hyera.

"Baiklah"

Hyera mengambil paper bag itu. Dan mengambil blezer untuk di gunakannya.

Setelah sudah siap. Hyera menuju ke arah taehyung.

"Ayo" ajak hyera

"Apa yang kau bawa?" tanyan taehyung

"Ah..ini, oleh oleh dari ibu untuk mu flora, dan jin"

Psychopath [Kth] | Proses RevisiTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang