Daftar Lengkap Artis dan DJ yang Ikut Meriahkan DWP 2016

1.4K 23 3
                                    

JAKARTA - Indonesia kembali kedatangan sederet musisi
dance music dalam acara festival Djakarta Warehouse Project (DWP) 2016. Acara yang digelar pada 9 dan 10 Desember mendatang akan menghadirkan puluhan artis
internasional dan juga lokal yang terdiri dari 33 artis mancanegara dan 24 artis asal Indonesia.
Pada hari ini, Selasa (29/11/2016) pihak penyelenggara Ismaya Live mengumumkan deretan penampil Disk Jockey (DJ) yang akan memberikan aksi panggungnya.
"Karena banyak yang tanya DJ ini mau di hari apa. Kita advise semuanya untuk datang tiap hari karena exprience - nya berbeda. Kita sudah announce full line up -nya (dan) ini kali pertama kita akan rilis set time untuk DWP 2016," kata
Sarah selaku Assistan Manager Ismaya Live di Kuningan,
Jakarta Selatan.

"Jadi ini belum kita announce di social media kita. Kita ingin share siapa aja yang akan main di day 1 dan day 2," tambahnya.

Pada 9 Desember akan dimeriahkan oleh :
ALAN WALKER
BRENNAN HEART
CHRISTINA NOVELLI
DESTRUCTO
JASON ROSS,
KSHMR
MARTIN GARIX
RUDIMENTAL
SNAKESHIPS
TOKIMONSTA
VALENTINO KHAN
YVES, dan
ZEDD.

Sementara itu, pada 10 Desember akan dimeriahkan oleh :
BLASTERJAXX
CARL COX
DJ SNAKE
DUKE DUMONT
G.T.A
HARDWELL
HOT SINCE 82
LOST FREQUENCIES
TIGA
UMMET
OZCAN
W&W
YELLOW CLAW

  Selain itu, sebanyak 11 DJ ternama Asia juga ikut memeriahkan panggung :
CARTA
DEVARA
DIPHA BARYS
DJL
GIANNI MARINO
GOLDFISH + BLINK
KSUKE
LTN
MARC BENJAMIN
MMXJ
W.W.

    Sejumlah artis Indonesia sebagai tuan rumah juga akan menyumbangkan musik mereka yang hadir dari berbagai genre musik dalam panggung Local Heroes. Diantaranya :
AIU
KANDI
ARRIO
AYDRA
BIONIXXX
EVAN VIRGAN
HIZKIA
HUDI
JOYO
JUSTEEN
NIX
RBA
STAN
TRILIONS
YESTERDAY
AFTERNOON BOYS
MC BAM
MC CHERYL
MC DRWE
FLICKER SCREEN
ISHA HENING
RPTV

   Panggung festival dance musik DWP 2016 ini akan
diselenggarakan di JIEXPO Kemayoran, Jakarta Pusat.
Penjualan tiket telah dilakukan sebelumnya dengan harga
bervasiasi mulai dari Rp620.000, Rp700.000 dan Rp1.200.000.

Pengetahuan Umum Where stories live. Discover now