SAMA SAMA TERLUKA

784 50 2
                                    

Malam hari

Pangeran Fildan kembali ke istana dengan wajah tenang dan damai... Pangeran Fildan memandang Ayahnya yang sedang melamun di balkon istana... kakinya ingin melangkah menghampiri Ayahnya namun dia urungkan saat melihat ratu menghampirinya...

Ratu : Apa yang kau melihat...?? Melihat ayahmu yang sedih akan kata katamu..?? ( menyindir Pangeran Fildan ) apa kau tidak sadar..? Kata katamu mampu membuat ayahmu sakit..??

Fildan : Apa ayah sedang sakit..? ( menatap ratu penasaran )

Ratu : Ayahmu sedang sakit saja kamu tidak tau, anak macam apa kamu ???

Pangeran Fildan hanya menunduk mendengar ocehan sang ratu..

Ratu :Lebih baik kau kembali kekamarmu... jangan temui ayahmu, karena dia sudah terluka mendengar kata katamu..

Tanpa banyak kata pangeran Fildan masuk kekamarnya, kamar yang membuatnya bosan, kamar yang isinya hanya sebuah penderitaan... tidak ada namanya kebebasan dan segalanya...Hingga wajah Lesty membayangi pikirannya...

Fildan : Astaga... kenapa gadis itu muncul dipikiranku ??? ( mencoba menyingkirkan bayangan Lesty dari pikirannya namun justru bayangan Lesty makin menjadi membuat pangeran Fildan merasa frustasi ) kenapa gadis itu mempengaruhi pikiranku ?? Kenapa denganku... ??? (Mengusap wajahnya kasar )

Sedangkan Lesty dikampungnya, dia menatap bintang yang begitu banyaknya diatas langit. Hari ini dia terlihat bahagia, bagaimana tidak ? Dia bela dari seorang pangeran dari kerajaan terkenal dinegerinya. Dari suatu kebanggaan untuknya, melihat pangeran Fildan berani melawan Ayah nya karena dirinya...

Lesty : Kuharap suatu hari nanti kita bertemu lagi pangeran Fildan... ( menatap langit bahagia )

Rizky yang baru datang dari kota, menatap Lesty bingung ..karena Lesty senyum senyum sendiri..

Rizky : Les ? Kamu kenapa ? Senyum senyum sendiri...

Lesty : Eh ?kak Rizky...Baru pulang dari kota ya kak ?

Rizky : Iya...tadi kamu pulang dari kota naik apa ?

Lesty : diantar sama pangeran Fildan... ( sambil senyum sendiri )

Rizky :Pangeran Fildan ? Menatap Lesty tak percaya ? Kamu suka sama dia..?

Lesty : Kalau boleh jujur sih,Lesty senang di dekat dia... dia baik, ramah, pengertian, sering bela Lesty lagi... Lesty merasa nyaman aja di dekat dia, Lesty merasa menjadi seorang putri yang dilindungi oleh pangeran...

Rizky : Tapi dia pangeran Les, kita harus sadar juga...kita siapa ?? Sekalipun kamu menyukai nya dan ingin selalu berada di dekat dia, belum tentu kamu diterima di kerajaan itu. Karena mereka nggak akan terima masyarakat kumuh seperti kita Les..( dengan wajah cemas )

Lesty :Lesty juga tau kak, Lesty siapa yang berani menyukai manusia sempurna seperti Pangeran Fildan. Namun Lesty nggak bisa membohongi perasaan Lesty sendiri, kalau Lesty nyaman sama dia... Lesty merasa di lindungi sama dia... walau hanya sebuah mimpi... (menunduk sedih)

Rizky : Begitupun aku les, aku merasa nyaman denganmu...merasa senang bersama dengan mu...namun hanya sebuah mimpi cinta ini terbalas, apalagi setelah mendengar cerita ini. Aku semakin yakin cinta ini tidak akan terbalas seumur hidupku... ( dalam hati memandang Lesty sedih )

Kerajaan Es

Di ruang makan Semua anggota keluarga kerajaan es berkumpul termasuk Pangeran Fildan.

Raja : Ehhhm... ( membuat semua orang yang fokus dengan makanan mereka mendadak menatap Raja ) Ada yang ingin Ayahanda katakan dengan kalian berdua putraku... ( menatap Pangeran Fildan dan Pangeran Danang )

Danang : Mengatakan apa Ayah ?? ( dengan wajah penasaran )

Raja : ayah mendapat kabar dari kerajaan Api, kalau mereka ingin menjodohkan putri mereka bernama Putri AULIA dari salah satu dari kalian... Ayah ingin salah satu dari kalian bersedia,menerima perjodohan ini...

Danang : Danang tidak mau Ayah...!! Danang belum siap untuk menikah, Lebih baik pangeran Fildan saja.. umurnya sudah mencukupi untuk menikah..

Fildan :APA ???

Fildan melirik Pangeran danang kaget...

Raja : Baiklah ...memang benar, umurmu sudah mencukupi Putraku untuk menikah ( menatap Fildan ). Jadi lebih baik kamu yang bersedia menerima perjodohan ini, lagipula kamu adalah seorang calon Raja.. kamu yang akan menggantikan Ayah. Dengan kamu menikah dengan Putri Aulia, nama kerajaan Es akan semakin di ingat oleh rakyat seluruh dunia... baiklah kita sudah menentukan siapa akan di jodohkan dengan Putri Aulia, kerajaan Api akan datang besok... jadi kamu bersiap siaplah putraku... ( membelai rambut putranya kemudian meninggalkan nya bersamaan dengan Ratu dan Pangeran danang )

Pandangan pangeran fildan mulai kosong, Pelayan Rosalina yang berada disana menatap pangeran fildan prihatin... Lagi lagi pangeran Fildan harus membuang hidupnya hanya untuk berkorban pada Ayahnya...hingga bayangan Lesty mulai membayanginya kembali...

Fildan : Dihidup ku tidak ada cinta,kebahagiaan, atau kebebasan... Karena hidupku hanya untuk Ayah, menghabiskan hidupku hanya untuknya...( mengingat wajah ceria Lesty, dan wajah tenang lesty )

Flash back

Sebelum pulang, pangeran fildan menyempatkan waktunya untuk menatap pemandangan kampung halaman Lesty. Udara segar menyapa mereka, kebebasan yang tak pernah dirasakan oleh pangeran Fildan. Bisa ia rasakan setelah angin menyapa tubuhnya...

" Lesty ingin hidup seperti pangeran, mempunyai segalanya. Di hormati oleh banyak orang dan dicintai oleh banyak orang. Lesty juga ingin merasakan kehidupan perkotaan pasti jauh lebih menyenangkan dari pada hidup Lesty yang hanya bisa berada dikampung ini, yang hidup kami hanya ditentukan oleh bibi weni dan pekerjaan kami yang hanyalah pencari ikan dan petani... mungkin jauh lebih menyenangkan jika kami hidup seperti pangeran, bebas tanpa hidup kami ditentukan oleh satu orang..." (dengan wajah ceria )

Pangeran Fildan hanya tersenyum miris mendengar keinginan Lesty, ingin hidup sepertinya ? Yang sbenar nya jauh lebih menyakitkan dibandingkan Lesty. Karena kehidupan seseorang tidak bisa di nilai dari luar, namun dari dalam kita akan tau bagaimana sebenarnya isi hati dari kehidupan seseorang...

Bersambung

MY HUSBAND IS PRINCE ( END ✔ )Where stories live. Discover now