3

4.9K 839 96
                                    

"Kenapa hanya Tokoyami saja yang memasuki gedung ?" tanya Mina dari ruang monitor

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

"Kenapa hanya Tokoyami saja yang memasuki gedung ?" tanya Mina dari ruang monitor.

Tidak hanya Mina, hampir semua orang di ruang itu terdiam. Masih belum paham dengan strategi apa yang akan di gunakan grup H.

Zrruuk...

Tokoyami menangkis serangan Kirishima, lalu ia melompat ke belakang untuk menghindari tape Sero.

Dengan cepat dark shadow menangkis tape yang di lontarkan sero kearahnya lalu memukul kirishima yang menyerangnya dari samping.

Bayangan hitam itu mencoba menyingkirkan posisi Sero yang berada di sekitar nuklir, Kirishima yang melihat lawannya sibuk itu ikut menghajar Tokoyami dari arah yang berlawanan.

'Empat menit.' batinya.

Dark Shadow mendorong Kirishima menjauh dari temannya, di serangnya pemuda surai merah itu dengan brutal.

Merasa ada kesempatan, Sero menggunakan tapenya untuk menangkap Tokoyami. Sayangnya suara pecahan kaca menghentikan pertarungan mereka.

PRANG...

(M/n) datang dari luar gedung dengan seringaiannya, iris emasnya menajam, menatap semua orang di dalam ruangan itu, mencoba mengintimidasi.

Sejenak sero tenggelam dalam manik berkilauan itu, membuatnya tidak fokus pada serangan yang akan datang.

"Bagaimana bisa (M/n) datang lewat jendela?" Uraraka mengerutkan alisnya heran.

"(M/n) kan kucing, pasti pintar memanjat, lah." sahut Kaminari.

"Bukannya kucing itu memanjat pohon, yah?" Hagakure menanggapi.

"Tapi ini kan gedung." Mina ikutan memberikan komentar.

"Mungkin Asui-san." Ojirou bergabung diobrolan.

"Ahh! Jadi Tsuyu-chan yah, yang memanjat!" seru Mina dan Hagakure

"Jadi kucing tidak bisa memanjat gedung, yah." Kaminari meletakan tangannya di dagu, mulai berpikir serius.

"Kucing masih bisa memanjat pepohonan kok," sahut Mina.

Oke kita tinggalkan saja mereka yang masih berdebat tentang 'kucing dan memanjat' :)

Wush....

(M/n) berlari cepat, melewati Sero begitu saja. Diarahkannya cakar tajam miliknya ke tape-tape yang sudah di pasang Sero di sekeliling nuklir. Sebenarnya (M/n) bisa saja langsung melompat masuk kedalamnya, tapi masak langsung selesai kan gak seru.

Black cat (Bnha X M!Reader)Where stories live. Discover now