7|Keputusan

3.9K 162 0
                                    

Satu tahun kemudian...
Wisuda pun tiba...

"Ahhg ... akhirnya selesai juga pendidikan yang rumit ini..."

Setelah lulus SMP, aku memutuskan untuk melanjutkan pendidikan di SMA, banyak sekali pilihan jurusan yang akan aku pilih. Aku semakin bingung.

Sore hari , aku dan ayah duduk bersama di teras rumah , sambil minum es dan menikmati hembusan angin gratis, yang membuatku merasa nyaman dengan suasana itu.

"Yah.. gimana kalau aku masuk jurusan ipa? " tanyaku pada ayah.

"Terserah saja. Kalau kamu kuat di tempa rumus dan lain sebagainya" ayah memberiku kebebasan.

Akhirnya aku memutuskan untuk mengambil jurusan ipa.

Masih seperti biasa. Malam harinya aku selalu menyelinap dan diam diam pergi ke rumah dirga. Tanpa izin ayah...

"Cit .. aku mau pergi jauh, tapi cuma sebentar , kamu jaga diri baik baik ya jangan nakal... " pemberitahuan dirga sontak membuatku tercengang

"Lho, emang mau pergi kemana mas dir?" Tanyaku bingung

"Aku mau daftar tentara, tapi kalau aku lolos pasti pendidikanya agak lama cit, apa kamu sanggup menantiku?, tapi jika kamu sudah merasa lelah, carilah orang yang lain, yang bisa membuatmu bahagia!" Tegasnya

"Mass... aku akan selalu berdoa untukmu. Aku akan menantimu sampai kapanpun. Bahkan kalau mas nggak lolos aku tetap akan menemani mas" tenang ku.

"Besok sore aku berangkat cit .. besok siang kamu pulang sekolah langsung kesini ya. Minta jemput tika" jawabnya

"Iya mas.. insyaallah"

ABDINEGARA 1[DOEA TANDA CINTA]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang