4

150 124 4
                                    

Mikayla yang hanya mengenakan sehelai handuk nampak kebingungan.

"kok, lo belom mandi sih?, Ada yang ketinggalan?" Tanya celia grogi.

"Conditioner gue ketinggalan di kamar, kalian ributin apa sih?"

"Gak ada kok non, biar saya yang ambil conditioner dikamar non ya"

Baru berjalan selangkah, bi surti dikejutkan oleh langkah kaki mikayla yang nampak mengikutinya.

"Tunggu bi, kertas apa yang bibi bawa?"

"Mik, mandi sana" potong celia.

"Kalian mencurigakan tau, sini liat"

"Ini cuma koran biasa non, bibi suka kiloin koran-koran bekas kalian"

Dengan gerakan cepat, mikayla merebut koran itu, dilihatnya seksama.

"Gak ada apa-apa kan non?"

"Koran nya terlalu lecek, ambil aja di gudang, banyak kok"

"Baik non"

"Inget bawain conditioner, soalnya mika males naik lagi"

"Iya non"

Mikayla akhirnya kembali melakukan aktifitas mandinya.

"Bi, koran tadi mana?"

"Saya sudah letakkan di kantong clemek ini"

"Ohh baguslah, ayo bantu celia bi, celia buat kuah, bibi potong ayam"

"Siap non"

•••

Elvaro meneguk kopi panasnya, pagi ini ia bangun terlalu cepat karena sakit perut, ia belum beradaptasi dengan lingkungan Indonesia, wajar saja karena ia sudah menetap 4 tahun di Jepang. Ia harus menyiapkan diri untuk tahap diskusi film actionnya.

"Shit!! Panas banget cuaca di sini, gue jadi pengen berenang"

Drrttt
Drrrttt

"Halo ma, kenapa?"

"Anak mama udah bangun ternyata, kamu udah sarapan?"

"Belom ma, nanti el delivery aja"

"Jangan, mama udah siapin onigiri di lunch box kamu"

"Makasih ma, Tania mana ma?"

"Tania udah sekolah, dia ujian sekarang, kamu gapapa sendirian disana? Atau mau mama susul?"

"Gak usah ma, kasihan tania kan sekolah, oh iya mama sama tania mau oleh-oleh apa?"

"Kamu gak perlu bawain mama oleh-oleh, kalo tania katanya dia mau boneka sama baju"

"Okey nanti el beliin"

"Eh udah dulu ya, mama mau masak"

"Byee ma"

•••

Manager mikayla, mila baru sampai di rumah mikayla, ia langsung disambut celia.

"Halo mbak tumben pagi banget udah kesini, ada apa?"

"Kamu udah denger beritanya mika?"

Back To August [On Going]Όπου ζουν οι ιστορίες. Ανακάλυψε τώρα