21. Ruang Sepi

20 3 0
                                    

Di saat sepi menyelimuti
Ada sebuah ruang tersendiri
Tenang, tentram dan damai
Keping demi keping ingatan itu bermunculan
Mengusik malam sepiku

Ironisnya ingatan itu
Hanya tentang senang-senang nya saja
Seakan lenyap ingatan sedih kecewa
Berkali mengetuk kepala
Agar ingatan itu tak kembali ada

-kelabu kata

Saat PetangWhere stories live. Discover now